20.000 Fans Ramaikan Peluncuran Film Dokumenter Marc Marquez All In

Selasa, 21 Februari 2023 - 16:01 WIB
loading...
20.000 Fans Ramaikan...
Sebanyak 20.000 penggemar hadir dalam peluncuran film dokumenter berjudul Marc Marquez All In/Foto/Twitter
A A A
MADRID - Sedikitnya 20.000 fans Marc Marquez hadir dalam peluncuran film dokumenter berjudul “Marc Marquez All In”. Mereka pun mengantarkan sang juara dunia enam kali MotoGP itu ke tempat ikonik di Madrid, Gran Via, sebagai lokasi acara.

Film itu berkisah tentang perjalanan Marc Marquez bukan hanya di dunia balap, tapi juga sebagai manusia pada umumnya. Seluruh penggemar yang hadir penuh suka cita atas cerita kehidupan dari idolanya tersebut.



Silaturahmi dengan sang juara juga diselingi dengan touring motor di jalan-jalan ibukota Spanyol. Sebanyak lebih dari 350 motor mengikuti pembalap asal Catalan itu.

Film dokumenter itu akan disiarkan dalam lima episode. Bagian pratinjau akan tersedia di Prime Video mulai Selasa (21/2/2023) WIB dan mulai 5 Juni di Red Bull TV.



Marc Marquez mengaku bangga dengan adanya film ini dan antusiasi para penggemar. Pembalap Repsol Honda itu senang karena kali ini bisa lebih dekat dengan penggemar daripada sekadar mendengar keriuhan di balik setang motor.

“Prosesi adalah hal terpenting bagi saya. Pada balapan akhir pekan Anda mendengar para penggemar, tetapi mereka jauh," ujar pria berusia 30 tahun itu.

"Melakukan hal seperti itu, meski terbatas pada 350 sepeda motor, memungkinkan Anda bisa dekat dengan mereka dan hadir bersama mereka, melihat kakek-nenek bersama anak-anak, itu sesuatu yang istimewa.”

Marquez juga mengendarai MotoGP RC213V miliknya untuk melakukan demonstrasi di tengah Gran Via. Pertemuan ini meninggalkan makna tersendiri di hati Marquez yakni penggemar bisa melihat dia sebagai manusia biasa.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
5 Banjir Besar yang...
5 Banjir Besar yang Menghantui Balapan Formula 1 dan MotoGP Sepanjang Sejarah
Klasemen MotoGP 2025:...
Klasemen MotoGP 2025: Marc Marquez Kokoh di Puncak Usai Menangi MotoGP Thailand
Marc Marquez Kampiun...
Marc Marquez Kampiun MotoGP Thailand 2025, Sempat Dikudeta sang Adik!
Marc Marquez Juara Sprint...
Marc Marquez Juara Sprint Race MotoGP Thailand 2025
Hasil Kualifikasi MotoGP...
Hasil Kualifikasi MotoGP Thailand 2025: Marc Marquez Pole Position
Menpora Jamin Efisiensi...
Menpora Jamin Efisiensi Anggaran Tak Ganggu Ajang Internasional
Seri Pembuka MotoGP...
Seri Pembuka MotoGP Berlangsung Pekan Ini! Simak Jadwal dan Link Streamingnya
Jorge Martin Absen di...
Jorge Martin Absen di MotoGP Thailand 2025: Aprilia Racing Tunjuk Lorenzo Savadori!
Rekomendasi
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
KIKO SEASON 4 Eps. Food...
KIKO SEASON 4 Eps. Food Bandits di RCTI - Minggu, 16 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
52 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
5 Film Horor Indonesia...
5 Film Horor Indonesia dengan Jumlah Penonton Terbanyak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved