Hasil Liga Inggris Crystal Palace vs Manchester City: The Citizens Kejar Arsenal

Minggu, 12 Maret 2023 - 02:36 WIB
loading...
A A A
Pemadangan serupa masih terlihat setelah jeda. Hingga pertengahan babak kedua skor masih 0-0 alias tanpa gol.

Namun, Man City akhirnya bisa memecah kebuntuan dan unggul 1-0 di menit ke-78. Itu berkat ketajaman Haaland.

Penyerang muda asal Norwegia itu sukses mengkonversi tendangan penalti menjadi gol krusial yang menjadi penentu kemenangan Man City.

Wasit harus menunjuk titik putih setelah Michael Olise melakukan pelanggaran keras. Gol penalti itu menjadi satu-satunya gol yang tercipta.



Susunan pemain Crystal Palace vs Manchester City

Crystal Palace (4-2-3-1): Vicente Guaita; Tyrick Mitchell, Marc Guehi, Joachim Andersen, Nathaniel Clyne; Albert Sambi Lokonga, Luka Milivojevic; Wilfried Zaha, Michael Olise, Jeffrey Schlupp; Jordan Ayew.

Cadangan: Naouirou Ahamada, Odsonne Edouard, Jean-Philippe Mateta, James Tomkins, Chris Richards, Jairo Riedewald, Eberechi Eze, Joel Ward, Joseph Whitworth.

Pelatih: Patrick Donale Vieira

Manchester City (4-2-3-1): Ederson; John Stones, Manuel Akanji, Ruben Dias, Nathan Ake; Rodri, Ilkay Gundogan; Phil Foden, Bernardo Silva, Jack Grealish; Erling Haaland.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Nottingham Forest Tumbangkan Man City 1-0
Sinyal Perpisahan? Fans...
Sinyal Perpisahan? Fans Liverpool Cemas dengan Wawancara Terbaru Mohamed Salah
Liverpool Cetak Rekor...
Liverpool Cetak Rekor 100 Gol, Peluang Juara Liga Inggris 98,7 Persen
Mo Salah Raja Liga Inggris...
Mo Salah Raja Liga Inggris Musim Ini? 8 Rekor Legenda Sudah Dilibas!
Liverpool Cium Aroma...
Liverpool Cium Aroma Trofi usai Bungkam Manchester City, Arne Slot: Gelar Belum di Tangan
Liverpool Dekati Gelar...
Liverpool Dekati Gelar Liga Inggris usai Hancurkan Manchester City
Hasil Lengkap Liga Inggris:...
Hasil Lengkap Liga Inggris: Chelsea dan Arsenal Tumbang, MU Selamat dari Kekalahan
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Kontribusi Gol Kylian Mbappe dan Cristiano Ronaldo, Siapa Unggul?
Mohamed Salah Lampaui...
Mohamed Salah Lampaui Rekor Gol Cristiano Ronaldo di Liga Inggris dalam Jumlah Pertandingan Lebih Sedikit!
Rekomendasi
Uji Keiritan JAECOO...
Uji Keiritan JAECOO J7 SHS dengan Melibas Jakartan-Bali
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
5 Potret Cantik Luna...
5 Potret Cantik Luna Bijl, Model Belanda yang Jadi Pacar Maarten Paes
Berita Terkini
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Ana/Tiwi dan Putri KW Angkat Koper, Rehan/Gloria Lolos ke Perempat Final
14 menit yang lalu
Emil Audero Cs Didaftarkan...
Emil Audero Cs Didaftarkan Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain!
1 jam yang lalu
Profil Samuel Silalahi...
Profil Samuel Silalahi Pemain Keturunan Indonesia Berdarah Batak yang Dipanggil Timnas Norwegia U-21
1 jam yang lalu
Drama UFC 313 Memanas:...
Drama UFC 313 Memanas: Conor McGregor Kirim Pesan Menohok untuk Mantan Pacar Alex Pereira
2 jam yang lalu
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
3 jam yang lalu
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
4 jam yang lalu
Infografis
Haaland Sulit Dikejar...
Haaland Sulit Dikejar di Daftar Top Skor Liga Inggris 2023/2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved