Hentikan Molly McCann di Ronde Pertama UFC, Julija Stoliarenko: Dia Seorang Pejuang

Senin, 24 Juli 2023 - 23:57 WIB
loading...
Hentikan Molly McCann...
Petarung UFC wanita, Julija Stoliarenko berhasil mencetak kemenangan di ronde pertama ketika berjumpa Molly McCann. / Foto: Instagram @julija.stoliarenko
A A A
LONDON - Petarung wanita seni bela diri campuran (MMA), Julija Stoliarenko berhasil mencetak kemenangan di ronde pertama ketika berjumpa Molly McCann. Pertemuan mereka ini terjadi dalam ajang UFC Fight Night yang berlangsung di London, Inggris, pada akhir pekan kemarin.

Meski bertarung melawan petarung tuan rumah Inggris, namun Stoliarenko , yang berasal dari Lithuania, langsung bermain menyerang dan menekan.

Mendapat dukungan dari para penonton, McCann, yang berasal dari Liverpool, berusaha mendaratkan serangan khasnya dan melontarkan sebuah cross kanan ke arah kepala. Namun, serangan itu tidak menggoyahkan Stoliarenko.



"Saya benar-benar ingin mengucapkan terima kasih Molly untuk laga itu. Dia adalah seorang pejuang dan Inggris harus bangga memiliki pejuang seperti itu, tentunya," ujar Stoliarenko, seperti dikutip dari Sky Sports pada Senin (24/7/2023).

"Secara gaya, itu adalah pertarungan yang sangat tidak nyaman baginya. Saya selalu berharap dapat menyelesaikannya dan saya tahu saya dapat menyelesaikannya di ronde berapa pun," lanjut petarung 30 tahun itu.



"Melihat rekor saya, Anda bisa mengharapkan laga ini akan berakhir pada ronde pertama. Saya menyukai para penonton di sini, saya sangat mencintai London, ada pendukung saya di sini," katanya lagi.



Sementara itu, kekalahan ini membuat Molly McCann harus menerima kekalahan di ronde pertama secara beruntun di UFC. Sebelumnya, petarung 33 tahun ini juga menyerah di ronde pertama saat bertemu Erin Blanchfield pada November tahun lalu.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mantan Penerjun Payung...
Mantan Penerjun Payung Milier Siap Ukir Sejarah di Arena Tinju Bare Knuckle
Era Dominasi Jon Jones...
Era Dominasi Jon Jones Berakhir di UFC? Pesaing Ungkap 3 Faktor Kelemahan
Conor McGregor Sindir...
Conor McGregor Sindir Rekor KO Khabib Nurmagomedov, Islam Makhachev, dan Ilia Topuria
Duel Jon Jones vs Tom...
Duel Jon Jones vs Tom Aspinall: Pujian Lawas Kontra Keraguan
Michael Bisping Blak-blakan...
Michael Bisping Blak-blakan Sebut Vitor Belfort Penipu Terburuk dalam Sejarah UFC
Hari di Mana Khabib...
Hari di Mana Khabib Nurmagomedov Nyaris Kalah Lawan Justin Gaethje
Mengenal 12 Kelas UFC:...
Mengenal 12 Kelas UFC: Batasan Berat, Para Penguasa, dan Sejarah Singkat
Masa Depan Conor McGregor...
Masa Depan Conor McGregor di UFC Semakin Abu-Abu: Isyaratkan Pensiun Dini demi Urusan Negara?
Strategi Cage Stalling...
Strategi Cage Stalling Bikin Geger UFC, Alex Pereira Usulkan Perubahan Aturan!
Special Bola
Erick Thohir Bersyukur...
Bola Dunia
Erick Thohir Bersyukur Timnas Indonesia Melesat ke Posisi 123 Ranking FIFA
Evandra Florasta Bongkar...
Bola Dunia
Evandra Florasta Bongkar Kunci Sukses Timnas Indonesia U-17 Menang 1-0 atas Korea Selatan U-17 di Piala Asia U-17 2025
Komentar Berkelas Nova...
Bola Dunia
Komentar Berkelas Nova Arianto Setelah Timnas Indonesia U-17 Menang 1-0 atas Korea Selatan U-17 di Piala Asia U-17 2025
Rekomendasi
Berkedok Pengobatan,...
Berkedok Pengobatan, Guru Silat Asal Wonogiri Cabuli 7 Muridnya
Soroti Kebijakan Trump,...
Soroti Kebijakan Trump, Evita Minta Pemerintah Fokus Penguatan Industri Dalam Negeri
Arus Balik, Gerbang...
Arus Balik, Gerbang Tol Cikatama Dipadati Kendaraan dari Trans Jawa Malam Ini
Berita Terkini
Hasil Timnas Indonesia...
Hasil Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17: Sambaran Kilat Evandra Bawa Garuda Muda Menang 1-0
2 jam yang lalu
Hasil Timnas Indonesia...
Hasil Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17: Mierza Buang Peluang Emas, Babak Pertama 0-0
3 jam yang lalu
Susunan Pemain Timnas...
Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17: Matthew Baker Starter!
5 jam yang lalu
Ranking FIFA Timnas...
Ranking FIFA Timnas Futsal Indonesia Meroket: Posisi 21 Dunia, Top 4 Asia!
5 jam yang lalu
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17: Pembuktian Garuda Muda di Piala Asia
5 jam yang lalu
Mantan Penerjun Payung...
Mantan Penerjun Payung Milier Siap Ukir Sejarah di Arena Tinju Bare Knuckle
7 jam yang lalu
Infografis
Tegaskan Status Negara...
Tegaskan Status Negara Berdaulat, Taiwan Lawan China di PBB
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved