Daftar Juara Arab Club Champions Cup Terbanyak Sepanjang Sejarah

Kamis, 10 Agustus 2023 - 14:34 WIB
loading...
A A A

3. Al-Hilal (2 Gelar)


Al-Hilal sejauh ini sukses mengemas dua gelar juara Arab Club Champions Cup. Klub papan atas Saudi Pro League ini kali pertama menjadi juara pada 1994, setelah mengalahkan klub senegaranya, Al-Ittihad di laga terakhir.

Tak berhenti sampai di situ, pada Arab Club Champions Cup edisi selanjutnya tepatnya tahun 1995, Al-Hilal kembali menjadi juara setelah unggul atas EST, klub asal Tunisia. Tak hanya gelar juara, Al-Hilal juga mengantongi dua gelar runner-up 1989 dan 2019.

4. Al-Shabab (2 Gelar)


Klub asal Saudi Pro League ini juga menjadi salah satu klub dengan gelar juara Arab Club Champions Cup terbanyak. Sejak kali pertama ikut serta, Al-Shabab sudah mengemas 2 gelar juara, yang pertama diraihnya pada 1992.

Gelar juara yang kedua berhasil diraih Al-Shabab pada 1999. Sebelum menjadi juara, Al-Shabab sudah lebih dulu mengemas gelar runner-up pada edisi 1998. setelah dikalahkan WA Tlemcen.

5. Club Sfaxien (2 Gelar)


Club Sfaxien, klub asal Tunisia kedua yang sudah merajai panggung Arab Club Champions Cup. Club Sfaxien telah mengamankan dua gelar juara, yakni pada 2000 dan 2004.

Pada 2005, Club Sfaxien kembali melaju ke babak final, namun sayang harus kalah dari Al-Ittihad di laga pamungkas.

6. Raja Casablanca (2 Gelar)


Klub sepak bola asal Maroko, Raja Casablanca juga pernah dua kali angkat trofi Arab Club Champions Cup. Raja Casablanca kali pertama juara Arab Club Champions Cup pada 2006 dan kembali juara di edisi 2020.

Jauh sebelum berhasil membawa pulang gelar juara yang membanggakan, Raja Casablanca sudah mengemas gelar runner-up pada 1996.

7. Al-Ettifaq (2 Gelar)


Al-Ettifaq menjadi klub asal Saudi Pro League yang berhasil mengemas dua trofi Arab Club Champions Cup. Al-Ettifaq berhasil menjadi juara pada 1984, dan kemudian gelar kedua diraih pada 1988.

8. ES Setif (2 Gelar)


ES Setif juga tak kalah dengan klub lainnya yang sudah pernah menjuarai ajang Arab Club Champions Cup. Klub asal Aljazair ini kali pertama menjadi juara Arab Club Champions Cup pada 2007.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
5 Fokus Tugas Jordi...
5 Fokus Tugas Jordi Cruyff setelah Diperkenalkan Jadi Penasihat Teknis PSSI
Timnas Mini Soccer Indonesia...
Timnas Mini Soccer Indonesia Runner-up di Asian Mini Football Nations Cup 2025
Timnas Mini Soccer Indonesia...
Timnas Mini Soccer Indonesia Lolos ke Final Piala Asia 2025, Tantang Iran di Laga Puncak
Resmi! Barati Cup International...
Resmi! Barati Cup International Masuk Kalender Event Surabaya pada 2025
Stadion Kanjuruhan Segera...
Stadion Kanjuruhan Segera Diresmikan Presiden Prabowo
7 Pemain Sepak Bola...
7 Pemain Sepak Bola Eropa yang Berpuasa saat Bertanding di Bulan Suci Ramadan
Daftar Juara Liga Indonesia...
Daftar Juara Liga Indonesia sejak 1994/1995, Klub Mana Jadi Raja Sejati?
Peringatan Keras untuk...
Peringatan Keras untuk Timnas Indonesia U-20: Wajib Raih Poin Lawan Uzbekistan!
Rekomendasi
Percepatan Ketahanan...
Percepatan Ketahanan Pangan, PTPN IV PalmCo Optimalkan Areal Replanting
KPAI Dorong Polri Dalami...
KPAI Dorong Polri Dalami Penghasilan Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar dari Mengunggah Konten Pornografi Anak
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
Berita Terkini
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
5 menit yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
33 menit yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
1 jam yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
2 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
2 jam yang lalu
Kenshiro Teraji Menang...
Kenshiro Teraji Menang TKO di Ronde 12, Satukan Gelar WBC dan WBA
2 jam yang lalu
Infografis
Elon Musk Sebut Zelensky...
Elon Musk Sebut Zelensky Juara Perampokan Uang AS Sepanjang Masa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved