John Terry Bakal Latih Klub Liga Arab Saudi

Kamis, 07 September 2023 - 18:03 WIB
loading...
John Terry Bakal Latih...
John Terry akan menyusul Steven Gerrard ke Liga Arab Saudi. Kabarnya, John Terry sudah mencapai kesepakatan dengan Al-Shabab / Foto: talkSPORT
A A A
John Terry akan menyusul Steven Gerrard ke Liga Arab Saudi. Kabarnya, John Terry sudah mencapai kesepakatan dengan Al-Shabab.

Menurut laporan The Sun, Kamis (7/9/2023), John Terry sudah melakukan pembicaraan dengan Al-Shabab sekitar sebulan lalu. Kabarnya, John Terry sudah mencapai kesepakatan dan akan menandatangani kontrak selama dua musim meski ada kemungkinan bakal menerima kontrak empat tahun.

Saat ini, John Terry sedang menjabat konsultan akademi Chelsea. Namun, ia bisa saja meninggalkan The Blues -julukan Chelsea- untuk mengikuti jejak Steven Gerrard yang menjabat pelatih Al-Ettifaq.



Semenjak pensiun sebagai atlet sepak bola profesional pada 2018, Jhon Terry sudah memiliki pengalaman di kepelatihan. Memiliki lisensi Pro UEFA, John Terry sempat menjadi asisten pelatih Aston Villa dan Leicester City.

Jika benar menangani Al-Shabab, John Terry memiliki tugas berat. Pasalnya, Al Leith -julukan Al-Shabab- sedang menempati posisi ke-17 di klasemen sementara Liga Arab Saudi dengan mengumpulkan dua poin dari lima laga.

Buruknya performa Al-Shabab tak lepas dari minimnya pemain bintang yang didatangkan. Diketahui, Yannick Carrasco mantan penyerang Atletico Madrid menjadi pemain dengan harga pasar termahal di Al-Shabab, yakni sebesar Rp434,54 miliar.



Jika proses kesepakatan telah rampung, John Terry kemungkinan besar akan menangani Al-Shabab saat melawan Al-Feiha. Laga tersebut akan berlangsung di King Salman Sport City Stadium, Jumat (15/9/2023) mendatang.

(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kata-kata Pedas Eks...
Kata-kata Pedas Eks Bintang Al Nassr Sindir Cristiano Ronaldo
Bagaimana Nasib Persipura...
Bagaimana Nasib Persipura Jayapura, Klub Terbanyak Juara Liga Indonesia?
Daftar Juara Liga Indonesia...
Daftar Juara Liga Indonesia sejak 1994/1995, Klub Mana Jadi Raja Sejati?
5 Pengusaha Indonesia...
5 Pengusaha Indonesia yang Memiliki Klub Sepak Bola di Luar Negeri
Sandy Walsh Selangkah...
Sandy Walsh Selangkah Lagi Gabung Klub Raksasa Jepang Yokohama F. Marinos!
5 Pemain Top Dunia yang...
5 Pemain Top Dunia yang Gagal saat Melatih di Arab Saudi
Pemain Timnas Indonesia...
Pemain Timnas Indonesia Jebolan Jong Utrecht: Kiblat Sepak Bola Indonesia?
Ayah Elon Musk Ingin...
Ayah Elon Musk Ingin Beli Liverpool: Koneksi The Beatles Jadi Alasan?
Inilah Klub Sepak Bola...
Inilah Klub Sepak Bola Favorit Mike Tyson
Rekomendasi
Baim Wong Bingung Perilaku...
Baim Wong Bingung Perilaku Paula Verhoeven, Klaim Pencemaran Nama Baik
Ciptakan 22 Karyawan...
Ciptakan 22 Karyawan Palsu, Manajer HRD Ini Korupsi Rp36,2 Miliar
KPK Enggak Masalah Mantan...
KPK Enggak Masalah Mantan Juru Bicaranya Bela Hasto Kristiyanto
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
38 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
1 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Megawati Hangestri Diminati...
Megawati Hangestri Diminati Klub Jepang, Turki, dan Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved