Kembali ke Pink, Madrid Coba Abaikan Kutukan Warna Cerah

Sabtu, 01 Agustus 2020 - 19:04 WIB
loading...
Kembali ke Pink, Madrid...
Real Madrid menggunakan kostum pink pada musim 2014/2015/Foto/Marca
A A A
MADRID - Real Madrid telah meluncurkan jersey berwarna pink untuk musim 2020/2021 . Ini bukan pertama Los Blancos menggunakan warna cerah seperti pink untuk jersey mereka. Pada tahun-tahun sebelumnya mereka pernah mengenakannya dan akan melakukannya lagi pada 2020/2021.

Untuk musim 2020/2021, kostum kandang mayoritas warna putih dengan perubahan pada kerah v-neck. Tiga garis hitam horisontal di bahu hilang, dan pindah ke sisi kiri dan kanan dengan bentuk vertikal berwarna pink.( ).

Sedangkan jersey tandang berwarna pink dengan desain relatif sama dengan kandang. Menurut Marca, Los Blancos mengabaikan hasil buruk yang biasanya muncul seiring dengan penggunaan warna cerah.

Pada musim 2014/2015, Los Blancos menggunakan hiasan warna merah muda untuk kostum kandang dan kostum tandang yang benar-benar berwarna pink. ( ).

Namun, tim kemudian mengalami penurunan drastis dari memenangkan Liga Champions ke-10 di Lisabon, 24 Mei 2014 menjadi hampa gelar di musim setelahnya. Hingga Juni 2015, Madrid tanpa mengangkat satu pun tiga trofi utama yang diperebutkan musim itu.

Kekalahan menyakitkan di Copa del Rey 2014/2015 dan La Liga 2014/2015 membuat karier Carlo Ancelotti tertutup setelah kalah 1-2 dari Barcelona di Camp Nou. ( ).

Pelatih asal Italia itu bertahan sampai akhir musim, tetapi dia tahu waktunya sudah habis, dan segera setelah timnya ditolak kesempatan untuk mempertahankan mahkota Eropa mereka oleh Juventus .

Sementara Barcelona di musim itu, mereka mengamankan treble yang terkenal dengan memenangkan La Liga, Copa del Rey, dan Liga Champions. ( ).
(sha)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Daftar 8 Tim di Perempat...
Daftar 8 Tim di Perempat Final Liga Champions 2024/2025
Hasil Pertandingan Leg...
Hasil Pertandingan Leg 2 Babak 16 Besar Liga Champions: Real Madrid dan Arsenal Lolos
Kisah Luka Modric, Bintang...
Kisah Luka Modric, Bintang Real Madrid yang Tak Diharapkan Madridista Tapi Beri Banyak Gelar
Jadwal & Link Streaming...
Jadwal & Link Streaming LaLiga Matchday 27: Barcelona vs Osasuna dan Real Madrid vs Rayo Vallecano
Hasil Leg 1 Babak 16...
Hasil Leg 1 Babak 16 Besar Liga Champions: Arsenal Pesta Gol, Real Madrid Gulung Atletico
Streaming Real Madrid...
Streaming Real Madrid vs Atletico Madrid di UEFA Champions League 2024/25 di VISION+
Daftar 10 Klub dengan...
Daftar 10 Klub dengan Pengeluaran Gaji Pemain Tertinggi: Al-Nassr Kalahkan Raksasa Eropa
Hasil Pertandingan Liga...
Hasil Pertandingan Liga Spanyol: Real Madrid Keok, Atletico Madrid Perkasa di Puncak Klasemen!
Jadwal & Link Streaming...
Jadwal & Link Streaming LaLiga Matchday 26: Real Betis vs Real Madrid hingga Barcelona vs Real Sociedad
Rekomendasi
Ciptakan 22 Karyawan...
Ciptakan 22 Karyawan Palsu, Manajer HRD Ini Korupsi Rp36,2 Miliar
KPK Enggak Masalah Mantan...
KPK Enggak Masalah Mantan Juru Bicaranya Bela Hasto Kristiyanto
Profil Kang Gobang yang...
Profil Kang Gobang yang Viral usai Meninggal, Dikenang dalam Episode Preman Pensiun 9
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
41 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
1 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Negara-negara Arab Kutuk...
Negara-negara Arab Kutuk Langkah Israel Blokir Bantuan ke Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved