Biodata Vinicius Oliveira, Petarung UFC Kejam yang Bikin Bernardo Sopaj Terkapar Pingsan

Senin, 04 Maret 2024 - 11:26 WIB
loading...
Biodata Vinicius Oliveira,...
Vinicius Oliveira menjadi buah bibir penikmat olahraga seni bela diri campuran atau biasa dikenal dengan sebutan Ultimate Fighting Championship (UFC) / Foto: UFC
A A A
Vinicius Oliveira menjadi buah bibir penikmat olahraga seni bela diri campuran atau biasa dikenal dengan sebutan Ultimate Fighting Championship ( UFC ). Dari beberapa kata kunci yang ditelusuri Sindonews, Senin (4/3/2024) pukul 10.33 WIB, volume pencarian kata Vinicius Oliveira banyak dicari.

Tercatat, sebanyak 24 juta lebih dalam 50 detik terakhir mencari kata kunci Vinicius Oliveira. Ini tak lepas dari keberhasilannya meng-KO lawannya Benardo Sopaj secara brutal pada pertarungan UFC Vegas 87 di Las Vegas, Minggu (3/3/2024) WIB.

Petarung bertato itu berhasil membuat Sopaj pingsan setelah tendangan lutut terbangnya mengenai rahangnya di menit 4:41 ronde ketiga. Kemenangan inilah yang melambungkan ketenarannya.



Sekadar informasi, Oliveira merupakan petarung UFC yang lahir di Porto Alegre, Rio Grande do Sul, Brasil. Pemilik nama lengkap Vinicius de Oliveira Prestes de Matos itu memiliki rekor 20 menang dan tiga kalah.

Petarung yang dikenal dengan julukan Lok Dog itu memulai debut profesionalnya melawan Michael Teixeira pada 19 Desember 2015 di Brothers Fighting 2. Dia memulai kariernya dengan kemenangan KO pada ronde pertama.

Oliviera menjadi terkenal saat berkompetisi di sirkuit MMA regional di Brasil dan beralih ke UAE Warriors, di mana ia menjadi juara kelas bantam. Salah satu kemenangan yang mengantarkannya mendapatkan kontrak UFC ketika dia mengalahkan Victor Madrigal di kelas bantam.



Hingga akhrinya dia bertemu dengan Sopaj setelah lawan asli Oliveira, yakni Yanis Ghemmouri, terpaksa mundur dari pertarungan karena cedera. Meskipun ajang UFC Vegas 87 kalah pamor dengan UFC 300 lantaran tidak menampilkan petarung-petarung dengan nama besar, ajang ini menghasilkan beberapa penyelesaian yang menarik dan pertarungan yang menarik.

Biodata Vinicius Oliveira


Nama: Vinicius Oliveira

Lahir: 30 November 1995 di Porto Alegre, Rio Grande do Sul, Brasil

Rekor: 20 Menang dan 3 Kalah

Penghasilan: USD100.000 (Rp1,5 Miliar)
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Alex Pereira Petarung...
Alex Pereira Petarung dengan Bayaran di UFC 313
Alex Pereira Kalah,...
Alex Pereira Kalah, UFC Gagal Cetak Bintang Baru?
13 KO Paling Mengerikan...
13 KO Paling Mengerikan Sepanjang Sejarah UFC: Dari Uppercut Ngannou hingga Tendangan Memutar Barboza!
11 Petarung UFC Terbaik...
11 Petarung UFC Terbaik Rusia Sepanjang Masa: Magomed Ankalaev Urutan Berapa?
Drama UFC 313: Magomed...
Drama UFC 313: Magomed Ankalaev Lucuti Sabuk Juara Alex Pereira, Reaksi Dana White Viral
Magomed Ankalaev Juara...
Magomed Ankalaev Juara Kelas Berat Ringan UFC, Khabib Nurmagomedov: Kau Cetak Sejarah!
Magomed Ankalaev Hancurkan...
Magomed Ankalaev Hancurkan Alex Pereira, Jadi Juara Baru Kelas Berat Ringan UFC
Cerita Magomed Ankalaev,...
Cerita Magomed Ankalaev, Antara Ramadan dan Sabuk Juara Kelas Berat Ringan di UFC 313
Alex Pereira vs Magomed...
Alex Pereira vs Magomed Ankalaev: Kekuatan KO Dewa Pukulan Jadi Kunci di UFC 313
Rekomendasi
KIKO SEASON 4 Eps. Food...
KIKO SEASON 4 Eps. Food Bandits di RCTI - Minggu, 16 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
Berita Terkini
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
17 menit yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
1 jam yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
3 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
4 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
5 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved