Pemegang Rekor Penampilan Terbanyak Liga Inggris Pensiun

Kamis, 27 Agustus 2020 - 19:56 WIB
loading...
Pemegang Rekor Penampilan...
Pemegang rekor penampilan terbanyak Liga Primer Inggris Gareth Barry mengakhiri kariernya, Kamis (27/8/2020)/Foto/Reuters
A A A
LONDON - Pemegang rekor penampilan terbanyak Liga Primer Inggris Gareth Barry mengakhiri kariernya mengolah si kulit bundar pada usia 39 tahun, Kamis (27/8/2020). Mantan gelandang Manchester City itu membuat 653 penampilan dalam periode panjang bersama Aston Villa, Manchester City , dan Everton.

Setelah hampir 12 tahun di Villa, Barry bergabung dengan Man City dengan nilai transfer 12 juta pounds pada 2009 dan menjadi bagian dari tim yang memenangkan Piala FA pada 2011 dan Liga Primer pada musim berikutnya. ( ).

Mantan gelandang timnas Inggris itu membela West Bromwich Albion sebagai klub terakhirnya, dan memainkan beberapa pertandingan untuk West Bromwich Albion pada kampanye memenangi Championship musim lalu. ( ).

Barry -yang mencatatkan rekor 653 penampilan Liga Primer- memainkan pertandingan terakhirnya pada Maret 2020, ketika West Brom dikalahkan Newcastle United 2-3 pada Piala FA di Hawthorns. Itu satu dari enam pertandingan yang dia mainkan untuk Baggies musim lalu. ( ).

Pertandingan-pertandingan itu membuat jumlah pertandingan seniornya menjadi 833 laga, dalam rentang karir 23 tahun, tetapi sekarang sudah berakhir. Dia mencetak 67 gol. ( ).

Setelah menjadi pemain reguler di tim junior Inggris , Barry melakukan debut seniornya melawan Ukraina pada Mei 2000 dan masuk dalam skuat Kevin Keegan untuk Piala Eropa 2000 tetapi tidak bermain di turnamen tersebut. Dia memainkan 53 caps internasional untuk Inggris, mencetak tiga gol.
(sha)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Nottingham Forest Tumbangkan Man City 1-0
Liverpool Cium Aroma...
Liverpool Cium Aroma Trofi usai Bungkam Manchester City, Arne Slot: Gelar Belum di Tangan
Liverpool Dekati Gelar...
Liverpool Dekati Gelar Liga Inggris usai Hancurkan Manchester City
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Kontribusi Gol Kylian Mbappe dan Cristiano Ronaldo, Siapa Unggul?
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Real Madrid vs Man City di Liga Champions: Tonton di Sini!
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Liga Champions Manchester City vs Real Madrid di VISION+
Hasil Lengkap Piala...
Hasil Lengkap Piala FA: Chelsea Tersingkir, Manchester City Lolos ke Putaran Kelima
Link dan Jadwal Leyton...
Link dan Jadwal Leyton Orient vs Manchester City di The Emirates FA Cup 2024/25
Martin Odegaard Jimat...
Martin Odegaard Jimat Keberuntungan Arsenal: Tak Terkalahkan di 22 Laga Terakhir
Rekomendasi
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
Jenderal Tertinggi Rusia:...
Jenderal Tertinggi Rusia: Pasukan Ukraina Dikepung di Kursk
Netanyahu Marah Luar...
Netanyahu Marah Luar Biasa dalam Sidang Korupsi: Anda Menempatkan Saya di Neraka!
Berita Terkini
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
3 menit yang lalu
Kontra Australia dan...
Kontra Australia dan Bahrain, Patrick Kluivert Perbaiki Nutrisi Pemain Timnas Indonesia!
1 jam yang lalu
Terence Crawford Kalahkan...
Terence Crawford Kalahkan Saul Canelo Alvarez, Hashim Rahman: Canelo Manja!
2 jam yang lalu
Menang KO saat Debut...
Menang KO saat Debut Kelas Welter Super, Keith Thurman Belum Tertarik Duel Tim Tszyu
2 jam yang lalu
Daftar 8 Tim di Perempat...
Daftar 8 Tim di Perempat Final Liga Champions 2024/2025
3 jam yang lalu
Hasil Pertandingan Leg...
Hasil Pertandingan Leg 2 Babak 16 Besar Liga Champions: Real Madrid dan Arsenal Lolos
3 jam yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Umat...
5 Negara dengan Umat Islam Terbanyak di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved