Donny Van de Beek Pantas Gabung ke Manchester United

Senin, 31 Agustus 2020 - 10:12 WIB
loading...
Donny Van de Beek Pantas...
Donny Van de Beek pantas mendapatkan ditransfer dari Manchester United. Foto : Livescore
A A A
AMSTRDAM - Donny van de Beek dinilai pantas mendapatkan transfer untuk bergabung ke Manchester United . Kedatangan talenta muda Ajax Amsterdam itu ke Old Trafford hanya tinggal menunggu waktu saja.

Kabar terakhir menyebutkan kalau kedua belah pihak telah sepakat mengenai soal dana. Selain United, Van de Beek juga dikaitkan dengan Barcelona dan Real Madrid , namun pemain berusia 23 tahun itu sepertinya lebih siap tampil di Liga Primer Inggris . (Baca juga : Donny van de Beek Enggak Masalah Bertahan di Ajax Amsterdam )

Mantan bintang Ajax dan Belanda Van der Vaart, yang juga bermain untuk Tottenham di Liga Primer, memuji Van de Beek. "Donny sangat berhak atas transfer ini. Dia bermain bagus untuk Ajax," kata Van der Vaart kepada NOS, Senin (31/8/2020). (Baca juga : Gosip van de Beek ke Manchester United Heboh di Medsos )

"Dan Manchester United sangat membutuhkan pemain seperti ini di tim mereka. Transfer ini juga fantastis bagi kami (pemain Belanda). Kita semua akan mengikutinya sekarang. Langkah ini sangat pantas dilakukan." (Lihat juga : Barca Ultimatum Messi Karena Tolak Tes PCR untuk Persiapan Pramusim )

Pemain hasil produk akademi sepak bola Ajax itu telah bermain 200 kali di semua kompetisi untuk Ajax. Dua musim lalu ia tampil mengesankan ketika membawa Ajax sampai semifinal Liga Champions . Musim lalu, Van de Beek di Eredivisie mencetak delapan gol dan lima asis. Sementara untuk semua kompetisi Van de Beek mampu mengemas 10 gol.
(bbk)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
Streaming Man United...
Streaming Man United vs Real Sociedad di UEFA Europa League 2024/25 di VISION+
Kisah Noussair Mazraoui...
Kisah Noussair Mazraoui yang Berbuka Puasa di Old Trafford: Saat Iman dan Sepak Bola Berpadu
Daftar 10 Klub dengan...
Daftar 10 Klub dengan Pengeluaran Gaji Pemain Tertinggi: Al-Nassr Kalahkan Raksasa Eropa
Mees Hilgers Terdampak...
Mees Hilgers Terdampak Kebijakan Transfer Juventus, Bakal Gabung Valencia?
Hasil Drawing 16 Besar...
Hasil Drawing 16 Besar Liga Europa 2024-2025: Man United vs Real Sociedad
Daftar Lengkap Tim yang...
Daftar Lengkap Tim yang Lolos 16 Besar Liga Europa 2024/2025
Mees Hilgers Berpeluang...
Mees Hilgers Berpeluang Pecahkan Rekor Transfer Bek di FC Twente, Tapi Ada Ancaman!
Sandy Walsh Selangkah...
Sandy Walsh Selangkah Lagi Gabung Klub Raksasa Jepang Yokohama F. Marinos!
Special Bola
Jadwal Piala Asia U-17...
Bola Dunia
Jadwal Piala Asia U-17 2025: Ada Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17, hingga Australia U-17 vs Vietnam U-17 di Laga Pembuka!
Jadwal Siaran Langsung...
Bola Dunia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-17 vs Yaman U-17 di Piala Asia U-17 2025: Laga Penting, Live di RCTI!
Media Asing Tegaskan...
Bola Dunia
Media Asing Tegaskan Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026: Lebih Pilih Yordania dan Uzbekistan yang Melaju ke Putaran Final!
Rekomendasi
PetroChina Jabung Ciptakan...
PetroChina Jabung Ciptakan Multiplier Effect Ekonomi Jambi
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 29 Maret 2025, Klaim Sekarang!
Sutradara No Other Land...
Sutradara No Other Land Bagikan Video Serangan Pemukim Israel terhadap Warga Palestina
Berita Terkini
Eliano Reijnders Rayu...
Eliano Reijnders Rayu Tristan Gooijers Lewat Diplomasi Sepatu Bola Berbendera Indonesia-Belanda
34 menit yang lalu
Saul Canelo Alvarez...
Saul Canelo Alvarez Singkirkan David Benavidez: Dia Bukan Juara Dunia
1 jam yang lalu
Erick Thohir Hati-hati...
Erick Thohir Hati-hati Bahas Proses Naturalisasi Miliano Jonathans
2 jam yang lalu
Ranking FIFA Negara...
Ranking FIFA Negara ASEAN: Indonesia Tinggalkan Malaysia, Kejar Thailand
3 jam yang lalu
Indonesia Masuk 3 Besar...
Indonesia Masuk 3 Besar Negara dengan Penggemar Sepak Bola Terbanyak di Dunia
3 jam yang lalu
Misteri Pensiun Khabib...
Misteri Pensiun Khabib Nurmagomedov Terkuak: Berat Badan Jadi Biang Kerok?
4 jam yang lalu
Infografis
AS Tolak Rencana Inggris...
AS Tolak Rencana Inggris untuk Kirim Pasukan ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved