Kisah 12 Anak George Foreman, Salah Satunya Jadi Petinju Kemudian Meninggal Tragis

Rabu, 27 November 2024 - 19:20 WIB
loading...
A A A
6. Freeda Foreman
Freeda mengikuti jejak sang ayah di dunia tinju dengan rekor 5-0 sebelum pensiun dan menjadi promotor. Sayangnya, ia meninggal tragis pada 2019 di usia 42 tahun.

7. Natalia Foreman
Natalia adalah penyanyi dan akademisi, mengajar di Lone Star College dan menjadi kandidat doktor di University of St. Thomas.

8. Leola Foreman
Leola berkarier sebagai komedian dan kreator konten di YouTube, membahas feminisme dan pengalaman pribadinya.

9. Georgetta Foreman
Georgetta dikenal sebagai produser TV sukses, bekerja di acara-acara seperti Justice For All With Judge Cristina Perez.

10. Michi Foreman
Michi adalah seorang penyanyi dan advokat pendidikan yang lahir dari pernikahan Foreman dengan Adrienne Calhoun.

11 dan 12. Isabella Courtney Foreman
Isabella dan Courtney adalah putri adopsi Foreman. Isabella dikenal sebagai blogger yang berbasis di Swedia, sementara Courtney memilih hidup jauh dari sorotan.
(sto)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1075 seconds (0.1#10.24)