Fakta Menarik Jelang Laga Fulham vs Arsenal

Sabtu, 12 September 2020 - 09:02 WIB
loading...
Fakta Menarik Jelang...
Derby London akan tersaji pada laga pembuka Liga Inggris 2020/2021 saat Fulham menjamu Arsenal di Stadion Craven Cottage, Sabtu (12/9) malam WIB / Foto:
A A A
LONDON - Derby London akan tersaji pada laga pembuka Liga Inggris 2020/2021 saat Fulham menjamu Arsenal di Stadion Craven Cottage, Sabtu (12/9) malam WIB. Tuan rumah punya catatan minor setiap kali melakoni pertandingan pertama.

Statistik menyebut Fulham tidak pernah merebut poin sempurna dalam dua musim terakhir secara beruntun. Pertama, dikalahkan Crystal Palace (0-2) 2018/2019 dan Barnsley (0-1) 2019/2020. (Baca juga: Mikel Arteta Resmi Jadi Manajer Arsenal )

Ini tentunya berbeda dengan catatan Arsenal setiap kali berhadapan melawan klub yang baru dipromosikan. Klub berjuluk The Gunners diketahui tidak terkalahkan dalam empat pertandingan pembuka Liga Inggris melawan tim yang baru dipromosikan (menang tiga dan sekali seri).

Arsenal terakhir kali kalah pada laga pembuka melawan tim promosi pada 1976 ketika dikalahkan Bristol City dengan skor 0-1 di Highbury. Itu merupakan sepenggal perjalanan dua kesebelasan pada laga pembuka. (Baca juga: Promosi ke Liga Primer 2020/2021, Fulham Tidak Rombak Drastis Skuat )

Sebenarnya masih ada beberapa catatan lain yang mungkin belum diketahui. Apa sajakah itu?

Berikut Fakta Menarik Jelang Laga Fulham vs Arsenal

1. Fulham kalah dalam lima pertandingan terakhir Liga Inggris melawan Arsenal. Dengan kebobolan sembilan gol dalam dua pertemuan musim 2018/2019.

2. Satu-satunya kekalahan Arsenal dalam 13 pertemuan Liga Inggris melawan Fulham terjadi di Craven Cottage pada Januari 2012 dengan skor 1-2.

3. Ini merupakan laga kedua buat Fulham dan Arsenal ketika mereka mengawali kompetisi di laga pembuka. Sebelumnya, The Gunners menang 2-1 pada 2007.

4. Arsenal menargetkan hasil positif pada pertandingan pembuka dalam musim berturut-turut untuk pertama kalinya dalam 11 tahun.

5. Arsenal belum pernah kalah dalam 24 pertandingan terakhir mereka pada bulan September di semua kompetisi (menang 19 dan seri lima).
(sha)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
38 Gol Tandang Liverpool...
38 Gol Tandang Liverpool Hantui Fulham: Mohamed Salah Jadi Ancaman?
Daftar 10 Raja Gol Pemenang...
Daftar 10 Raja Gol Pemenang Pertandingan Terbanyak Sepanjang Sejarah Liga Inggris
Menangi Derby Merseyside,...
Menangi Derby Merseyside, Liverpool Butuh 4 Kemenangan Lagi untuk Juara Liga Inggris
Magis Diogo Jota Menangkan...
Magis Diogo Jota Menangkan Liverpool di Derby Merseyside, The Reds Kian Dekat Juara Liga Inggris
Hasil Leg 2 Babak 16...
Hasil Leg 2 Babak 16 Besar Liga Champions: Arsenal Lolos ke Perempat Final usai Singkirkan PSV
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Arsenal vs PSV di Leg Kedua 16 Besar Liga Champions 2024/25 di VISION+
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Nottingham Forest Tumbangkan Man City 1-0
Hasil Leg 1 Babak 16...
Hasil Leg 1 Babak 16 Besar Liga Champions: Arsenal Pesta Gol, Real Madrid Gulung Atletico
Sinyal Perpisahan? Fans...
Sinyal Perpisahan? Fans Liverpool Cemas dengan Wawancara Terbaru Mohamed Salah
Special Bola
Timnas Futsal Indonesia...
Bola Dunia
Timnas Futsal Indonesia Cetak Sejarah, Tim Putra dan Putri Kompak Naik 7 Peringkat Ranking FIFA!
Madura United vs Persija...
Liga Indonesia
Madura United vs Persija Jakarta: Banyak Pemain Absen, Hansamu Yama Sebut Kedua Tim Punya Kekuatan Seimbang
Jelang Borneo FC vs...
Liga Indonesia
Jelang Borneo FC vs Persib Bandung, Zalnando Punya Ambisi Kuat
Rekomendasi
1.200 Anak Palestina...
1.200 Anak Palestina di Tepi Barat Ditangkap Israel sejak 7 Oktober 2023
Tarif Impor Trump, PM...
Tarif Impor Trump, PM Wong: Singapura Harus Siap Hadapi Banyak Guncangan
Kalikangkung-Cikampek...
Kalikangkung-Cikampek Utama One Way, Kapolri: Diumumkan Minimal 3 Jam Sebelumnya
Berita Terkini
Daftar Postur Pemain...
Daftar Postur Pemain di Piala Asia U-17, Timnas Indonesia Urutan Berapa?
48 menit yang lalu
38 Gol Tandang Liverpool...
38 Gol Tandang Liverpool Hantui Fulham: Mohamed Salah Jadi Ancaman?
1 jam yang lalu
Profil Sultan Zaurbek...
Profil Sultan Zaurbek Petinju Tak Terkalahkan Penerus Hegemoni Tinju Kazakhstan
2 jam yang lalu
Timnas Indonesia vs...
Timnas Indonesia vs China Digelar 5 Juni, Malam Takbiran sambil Dukung Skuad Garuda di SUGBK
3 jam yang lalu
Kapan dan Jam Berapa...
Kapan dan Jam Berapa Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman U-17?
4 jam yang lalu
Megawati Hangestri Menyala!...
Megawati Hangestri Menyala! Cedera Lutut, Cetak 143 Poin dalam 6 Laga Spring Volleyball
5 jam yang lalu
Infografis
4 Fakta AS Melemahkan...
4 Fakta AS Melemahkan NATO, Salah Satunya Mesra dengan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved