PSSI dan BNPB Sepakati MoU, Liga 1 2020 Siap Digelar Lagi

Kamis, 17 September 2020 - 14:30 WIB
loading...
A A A
Permintaan Doni mendapat dukungan dari Amali. Dia juga berpesan agar penyelenggaraan kompetisi tanpa dihadiri para penonton atau digelar di ruangan tertutup mengingat masih maraknya penyebaran virus Corona.

Amali juga menyampaikan ucapan terima kasih dan apresiasi kepada Kepala BNPB dan berbagai pihak terkait atas komitmennya terkait penyelenggaran kompetisi sepak bola di Tanah Air, baik itu Liga 1 dan Liga 2.

(Baca juga: Langkah Milan Mengubah Arah Terlihat di Bursa Transfer )

“Dengan pergertian dan pengalaman sangat tinggi dan arahan Pak Doni jelas. Ini harus menjadi komitmen bersama. Pemerintah sekuat tenaga menanggulangi pandemi ini sehingga tidak terjadi klaster baru dari kegiatan ini,” kata Amali.
(mirz)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2095 seconds (0.1#10.24)