Imbas Pandemi Corona, Tour de France Resmi Ditunda

Kamis, 16 April 2020 - 03:03 WIB
loading...
Imbas Pandemi Corona,...
Nasib balap sepeda legendaris Tour de France akhirnya diumumkan. Fedeasi Sepeda Internasional (UCI) secara resmi menunda event tersebut dua bulan ke depan. Foto: BBC
A A A
PARIS - Nasib balap sepeda legendaris Tour de France akhirnya diumumkan. Fedeasi Sepeda Internasional (UCI) secara resmi menunda event tersebut hingga dua bulan ke depan.

Seperti kebanyakan event olahraga yang ditunda tahun ini, Tour de France juga merupakan korban dari pandemi virus corona COVID-19. Edisi balapan ke-107 sedianya digelar 27 Juni - 19 Juli 2020 digeser ke 29 Agustus - 20 September 2020.

Penundaan balapan terjadi setelah Presiden Prancis, Emmanuel Macron, pada hari Senin (13/4) lalu mengumumkan masa pembatasan sosial (social distancing) di negaranya diperpanjang hingga Juli. Artinya, hingga bulan dimaksud tidak diperbolehkan ada kegiatan kumpul-kumpul.

Dalam pernyataannya, Rabu (15/4) waktu setempat, UCI memastikan penundaan Tour de France sebagai solusi terbaik menyelamatkan perlombaan. Ketimbang membatalkannya, UCI berharap penundaan bisa menyelamatkan sponsor.

“Menggelar perlombaan ini dalam kondisi terbaik dinilai sangat penting untuk semua pihak,” kata UCI dalam peryantaan resminya, dikutip Independent, Kamis (16/4).

Selain Tour de France, event balap sepeda lain separate World Tour yang dijadwalkan setidaknya 1 Juli juga dipastikan terdampak. Beberapa balapan sudaj dibatalkan, beberapa event lain masih menunggu keputusan penundaan.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Balap Sepeda: Juara...
Balap Sepeda: Juara GFNY Bali 2025 Otomatis Jadi Kampiun GFNY Asia Pada Tahun Ini
Masa Depan Cerah Menanti:...
Masa Depan Cerah Menanti: Tim Nusantara BYC Siap Gebrak Panggung Balap Sepeda!
Rendy Varera dan Ayu...
Rendy Varera dan Ayu Triya Andriana Juara Indonesian Downhill 2024
Trek Ekstrem Klemuk...
Trek Ekstrem Klemuk Bike Park Uji Nyali Para Downhiller di Seri Final Indonesian Downhill 2024
Saleh Husin Finish 140...
Saleh Husin Finish 140 KM di Shimanami Cycling Jepang 2024
Rendy Varera Sanjaya...
Rendy Varera Sanjaya Rajai Seri 2 Indonesian Downhill di Ternadi Bike Park
Indonesian Downhill...
Indonesian Downhill 2024 Seri Kedua: Downhillers Elite Berburu Gelar Juara di Ternadi Bike Park
150 Pebalap Sepeda Beradu...
150 Pebalap Sepeda Beradu Cepat di Grand Wisata Bekasi
Emma Finucane, Ratu...
Emma Finucane, Ratu Olimpiade Paris 2024 di Lintasan Balap Sepeda
Rekomendasi
Tangis Histeris Sambut...
Tangis Histeris Sambut Jenazah Rosalina Rerek Sogen, Guru Korban Kekejaman KKB Papua
DJP Hapus Sanksi Terlambat...
DJP Hapus Sanksi Terlambat Bayar Pajak dan Lapor SPT Tahunan
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
Berita Terkini
3 Fakta Mees Hilgers...
3 Fakta Mees Hilgers Dituduh Mertua Pratama Arhan Pura-pura Cedera
21 menit yang lalu
Duel Ulang George Kambosos...
Duel Ulang George Kambosos Jr vs Teofimo Lopez Jr di Kelas 63,5 Kg
26 menit yang lalu
5 Fakta Timnas Indonesia...
5 Fakta Timnas Indonesia Usai Hancurkan Bahrain: Asa Piala Dunia Terjaga!
34 menit yang lalu
MotoGP Red Bull Grand...
MotoGP Red Bull Grand Prix of The Americas Siap Digelar! Simak Jadwal Lengkapnya
42 menit yang lalu
Ada yang Mengusik Mees...
Ada yang Mengusik Mees Hilgers, Pura-pura atau Cedera Sungguhan?
1 jam yang lalu
Daniel Dubois Atau Joseph...
Daniel Dubois Atau Joseph Parker, Siapa Pantas Lawan Oleksandr Usyk?
1 jam yang lalu
Infografis
Israel Resmi Menyerah!...
Israel Resmi Menyerah! Segera Tarik Pasukan dari Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved