Dear Joshua, Lawan Oleksandr Usyk atau Lepas Sabuk WBO Kamu!

Senin, 02 November 2020 - 10:03 WIB
loading...
Dear Joshua, Lawan Oleksandr...
Dear Joshua, Lawan Oleksandr Usyk atau Lepas Sabuk WBO Kamu!/The Sun
A A A
LONDON - Oleksandr Usyk memperingatkan Anthony Joshua setelah mengalahkan Derek Chisora dalam pertarungan Kelas Berat. Usyk memberikan Joshua pilihan melawan dirinya atau melepas sabuk WBO.

Usyk mengirimkan pesan yang tegas bahwa dia tidak ingin menunggu pertarungan unifikasi yang direncanakan antara Joshua dengan Tyson Fury. Sebagai penantang wajib WBO, Oleksandr Usyk mendesak Joshua menentukan pilihan.



Tapi Joshua yang menyandang sabuk juara IBF, WBA dan WBO harus menjalani mandatory melawan Kubrat Pulev pada 12 Desember, kemudian merencanakan dua pertarungan melawan pemegang Fury sebagai pemegang sabuk WBC pada tahun depan.

"Saya penantang wajib bagi Joshua jadi dia punya dua pilihan. Satu; untuk melawanku. Dua; untuk mengosongkan dan pergi dan melawan Fury.’’

"Entah dia melawanku atau melepaskan. Saya menunggu. Saya siap."



Ketika ditanya apakah ia merasa siap untuk menjadi petinju ketiga yang menambah gelar kelas berat pada sabuk kelas penjelajah yang ia kumpulkan, Usyk berkata: "Itu benar."

Segera setelah mengalahkan Chisora, dia menjelaskan tujuannya: "Bukan hanya juara dunia, juara dunia tak terbantahkan [adalah tujuan saya]."

Sebelum bertarung dengan Chisora, ko-promotor Usyk, Alex Krassyuk, yang bekerja bersama Eddie Hearn, mengatakan kepada Sky Sports: "Usyk sudah ada di kepala AJ.

"Pertarungan mereka akan tetap terjadi, ini hanya masalah waktu.''

"AJ tahu bahwa orang ini adalah ancaman nyata baginya."
(aww)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Petinju Nigeria Efe...
Petinju Nigeria Efe Ajagba Tantang Usyk dan Dubois setelah Lawan Martin Bakole
Kocak! Mike Tyson dan...
Kocak! Mike Tyson dan Evander Holyfield Berdebat Cuilan Kuping The Real Deal
Oleksandr Usyk Serius...
Oleksandr Usyk Serius Jajal MMA, Bos PFL: Saya Pikir Dia Mematikan!
Anthony Joshua Dapat...
Anthony Joshua Dapat Peringatan, Jake Paul Pancing Duel Kontroversial
Daniel Dubois Mundur...
Daniel Dubois Mundur dari Duel Lawan Joseph Parker: Saya Sakit!
Daniel Dubois Atau Joseph...
Daniel Dubois Atau Joseph Parker, Siapa Pantas Lawan Oleksandr Usyk?
Kisah George Foreman,...
Kisah George Foreman, Legenda Tinju dan Alat Pemanggang
Biodata dan Agama George...
Biodata dan Agama George Foreman: Petinju Legendaris yang Meninggal Dunia
Duel Spektakuler Anthony...
Duel Spektakuler Anthony Joshua vs Jake Paul Bakal Digelar Tahun Depan?
Special Bola
Calvin Verdonk Ungkap...
Bola Dunia
Calvin Verdonk Ungkap Perasaan Bangganya Tiap Kali Bela Timnas Indonesia di SUGBK
Hasil Timnas Uzbekistan...
Bola Dunia
Hasil Timnas Uzbekistan U-17 vs Thailand U-17 di Piala Asia U-17 2025: Gajah Perang Tumbang 1-4!
Bicara soal 2 Striker...
Liga Italia
Bicara soal 2 Striker Hebat, Jay Idzes Ungkap Lawan Terberatnya di Liga Italia
Rekomendasi
Tarif Trump 32 Persen...
Tarif Trump 32 Persen Ancam Ekspor Indonesia, Ini Langkah Mitigasi Pemerintah
Hamas Tak Akan Respons...
Hamas Tak Akan Respons Usulan Balasan Israel untuk Gencatan Senjata di Gaza
Kemlu Respons Penerapan...
Kemlu Respons Penerapan Tarif Resiprokal AS pada Indonesia Sebesar 32%
Berita Terkini
Prediksi Daftar 23 Pemain...
Prediksi Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia, Lawan China dan Jepang
34 menit yang lalu
Piala Asia U-17 2025...
Piala Asia U-17 2025 Live di iNews: Thailand vs Uzbekistan dan Arab Saudi Kontra China
8 jam yang lalu
Timnas Indonesia vs...
Timnas Indonesia vs China: SUGBK Siap Jadi Lautan Merah Putih dan Pecahkan Rekor
9 jam yang lalu
Oxford United Coret...
Oxford United Coret Investor Indonesia, Masa Depan Marselino Ferdinan dan Ole Romeny Digoyang?
10 jam yang lalu
Era Dominasi Jon Jones...
Era Dominasi Jon Jones Berakhir di UFC? Pesaing Ungkap 3 Faktor Kelemahan
11 jam yang lalu
Conor McGregor Sindir...
Conor McGregor Sindir Rekor KO Khabib Nurmagomedov, Islam Makhachev, dan Ilia Topuria
12 jam yang lalu
Infografis
Makan Daging Kambing...
Makan Daging Kambing Menyebabkan Darah Tinggi, Mitos Atau Fakta?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved