PSG Cetak Kemenangan Kedelapan di Ligue 1

Minggu, 08 November 2020 - 04:55 WIB
loading...
PSG Cetak Kemenangan...
Paris Saint Germain (PSG) mencetak kemenangan kedelapan di Ligue 1 musim ini. Kepastian itu didapat setelah pasukan Thomas Tuchel menang 3-0 atas Rennes di Le Parc des Princes, Minggu (8/11) WIB / Foto: PSG
A A A
PARIS - Paris Saint Germain (PSG) mencetak kemenangan kedelapan di Ligue 1 musim ini. Kepastian itu didapat setelah pasukan Thomas Tuchel menang 3-0 atas Rennes di Le Parc des Princes, Minggu (8/11) WIB.

Pada pertandingan ini Tuchel untuk kelima kalinya membuat setidaknya dua perubahan pada susunan pemain yang diturunkan. Apa yang dilakukannya didasari untuk menjaga kebugaran pemain tanpa menghilangkan identitas permainan.

Itu terbukti ketika tuan rumah mampu unggul 2-0 di babak pertama. Kedua gol itu masing-masing dicetak Moise Kean (11') dan Angel Di Maria (21'). (Baca juga: Muenchen Menangi Duel Der Klassiker, Lewandowski Cetak Gol Istimewa di Laga Ke-300 )

Kean tercatat sebagai pemain pertama yang mencetak gol dalam dua pertandingan kandang pertamanya untuk PSG di Ligue 1 sejak Dely Valdés pada Agustus 1995. Statistik menyebut dalam empat pertandingan Ligue 1 bersama PSG, eks Everton itu sudah membukukan tiga gol.

Di babak kedua, PSG tidak mengendurkan serangannya. Gol pun kembali hadir di menit 73 lewat aksi Di Maria. (Baca juga: Dalam 45 Menit, Messi Sukses Ubah Nasib Barcelona )

Di Maria mengguratkan tinta emas sebagai pencetak gol terbanyak kedelapan dalam sejarah klub dengan membukukan 86 gol. Winger Argentina itu melewati catatan Safet Susic dengan 85 gol (1982 hingga 1991).

Hingga peluit panjang dibunyikan skor 3-0 untuk kemenangan PSG tak berubah. Satu catatan menarik adalah PSG mampu menjaga pertahanannya dengan sangat baik di mana Rouge et Bleu baru kebobolan tiga gol dalam 10 pertandingan terakhir, termasuk tujuh clean sheet.

Itu merupakan awal pertahanan terbaik kedua dalam satu musim sejak 1996/1997 (dua gol). Berkat hasil positif ini PSG sukses memertahankan posisinya di puncak klasemen sementara Ligue 1 dengan raihan 24 poin dari delapan menang dan dua kali kalah. Sementara Rennes tercecer di urutan ketiga dengan raihan 18 poin.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ekspresi Kocak Pemain...
Ekspresi Kocak Pemain Aston Villa dan PSG saat Musik Liga Champions Tertukar Jadi Liga Europa
Hasil Perempat Final...
Hasil Perempat Final Liga Champions: Barcelona dan PSG ke Semifinal
Hasil Lengkap Liga Champions:...
Hasil Lengkap Liga Champions: Barcelona Mulus, Liverpool Tersingkir Menyakitkan
Hasil PSG vs Liverpool...
Hasil PSG vs Liverpool 0-1: Harvey Elliot Jadi Penentu Kemenangan!
Link Streaming PSG vs...
Link Streaming PSG vs Liverpool UEFA Champions League di VISION+
Daftar Lengkap Tim yang...
Daftar Lengkap Tim yang Lolos 16 Besar Liga Champions 2024/2025
Inilah 5 Bek Kiri dengan...
Inilah 5 Bek Kiri dengan Nilai Pasar Termahal di Dunia
10 Klub Sepak Bola Terkaya...
10 Klub Sepak Bola Terkaya di Dunia: Real Madrid Teratas, Manchester United Mengejar!
PSG Tantang Bayern Munchen...
PSG Tantang Bayern Munchen dalam Duel Sengit di Liga Champions, Simak Jadwal dan Link Streaming di Vision+
Special Bola
Hasil PSM Makassar vs...
Liga Indonesia
Hasil PSM Makassar vs Bali United di Liga 1 2024-2025: Serdadu Tridatu Menang 1-0
Penyebab Klub Malaysia...
Bola Dunia
Penyebab Klub Malaysia Ini Berminat Rekrut 2 Pemain Keturunan Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung...
Liga Champion
Jadwal Siaran Langsung Al Hilal vs Gwangju FC di Perempatfinal AFC Champions League Elite 2024-2025, Live iNews!
Rekomendasi
21 Ribu Karyawan Intel...
21 Ribu Karyawan Intel Bakal Kena PHK, Apa Masalahnya?
Legislator Gerindra...
Legislator Gerindra Ungkap Perintah Presiden Bawa Angin Segar Tertibkan Truk ODOL
United Tractors Tebar...
United Tractors Tebar Dividen Rp7,81 Triliun, Catat Kapan Cairnya
Berita Terkini
Della Maddalena Haus...
Della Maddalena Haus Gelar: Tantang Belal Muhammad di UFC 315 dan Bidik Islam Makhachev!
1 jam yang lalu
Juara WBO Brian Norman...
Juara WBO Brian Norman Jr dan Tantangan Jin yang Menakutkan dari Jepang
1 jam yang lalu
Kapan Jadwal Drawing...
Kapan Jadwal Drawing Piala AFF U-23 2025: Catat Tanggalnya!
2 jam yang lalu
Perempat Final AFC Champions...
Perempat Final AFC Champions League Elite, Gwangju FC vs Al-Hilal: Live di iNews Pukul 23.30 WIB
3 jam yang lalu
MNCTV Tayangkan Semifinal...
MNCTV Tayangkan Semifinal Futsal Nation Cup 2025, Fafage Banua vs Cosmo JNE
4 jam yang lalu
Final Copa del Rey Barcelona...
Final Copa del Rey Barcelona vs Real Madrid, Live di RCTI: Main Dini Hari!
4 jam yang lalu
Infografis
10 Negara Penghasil...
10 Negara Penghasil Emas Terbesar di Dunia, Termasuk Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved