Man Utd vs AC Milan, 5 Duel yang Berpotensi Tercipta

Kamis, 11 Maret 2021 - 23:57 WIB
loading...
A A A
Pemain pinjaman Milan yakni Dalot akan membuktikan diri dalam duel kontra Man United. Tidak hanya untuk Milan, tetapi juga kepada Ole Gunnar Solskjaer jika ia adalah pemain yang layak layak untuk dipertahankan di Old Trafford.

Akan tetapi, bek sayap berusia 21 tahun itu tidak akan mendapat tugas mudah saat bertemu dengan Mason Greenwood di sisi sayap. Meski performanya sempat menurun pada musim ini, tetapi ia masih memiliki sisi monster yang patut diwaspadai. Karena itu, pertemuan Greenwood dan Dalot akan sangat menarik dinantikan.

3. Harry Maguire vs Rafael Leao

Cederanya Zlatan Ibrahimovic membuat Milan akan memberikan pilihan kepada Rafael Leao di sisi serangan. Meski tak setangguh Ibrahimovic, Leao memiliki kemampuan untuk menyulitkan MU di Old Trafford.

Soalnya, MU memiliki bek tangguh sekelas Harry Maguire. Bek tengah asal Inggris itu juga sedang diuji ketangguhannya ketika melawan penyerang tangguh. Karena itu, duel mereka bakal menarik mengingat sama-sama ingin membuktikan diri.

2. Scott McTominay vs Frank Kessie

Gelandang Frank Kessie memiliki musim yang luar biasa bersama Milan pada musim ini. Ia tercatat telah mengoleksi sembilan gol dan dua assist. Meski sebagian besar golnya datang dari titik putih, tetapi kemampuannya dengan mencetak gol patut dipuji.

Tentu, ini akan menjadi ujian besar untuk gelandang Scott McTominay. Absennya Paul Pogba karena cedera akan membuatnya tampil terdepan dalam laga ini. Tugasnya McTominay tentu menghentikan peran apik Kessie di lini tengah Milan.

1. Bruno Fernandes vs Alessio Romagnoli

Sejak kedatangannya dari Sporting, Bruno Fernandes telah menjadi inspirasi untuk skuad Man United. Ia adalah seorang jimat di lapangan yang membawa Man United tampil gemilang minggu demi minggu.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1176 seconds (0.1#10.140)