Preview Chelsea vs Atletico Madrid; Andalkan Tuah Tuchel

Rabu, 17 Maret 2021 - 07:05 WIB
loading...
A A A
Hanya saja, belum bisa dipastikan apakah nantinya Chelsea akan melenggang. Sebab, secara teknis Atletico masih punya peluang mengingat hanya kalah 0-1. Terlebih, keduanya tidak punya modal positif.



Pada laga terbarunya di Liga Primer, Chelsea hanya bisa bemain imbang 0-0 di kandang Leeds United. Hasil serupa diraih Atletico saat tandang kontra Getafe di LaLiga.

Perkiraan Pemain

Chelsea (3-4-2-1):

Mendy; Rudiger, Christensen, Azpilicueta; Alonso, Kovacic, Kante, James; Ziyech, Werner; Giroud.

Pelatih: Thomas Tuchel.

Atletico Madrid (4-1-4-1):

Oblak; Lodi, Gimenez, Savic, Trippier; Koke; Carrasco, Saul Niguez, Llorente, Felix; Suarez.

Pelatih: Diego Simeone.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1058 seconds (0.1#10.24)