Dari Ronaldinho Hingga Eto'o, Sentuhan Emas Laporta di Bursa Transfer: Akankah Haaland Bergabung?

Senin, 05 April 2021 - 16:02 WIB
loading...
Dari Ronaldinho Hingga...
Erling Haaland jadi target Presiden Barcelona Joan Laporta/Foto/Twitter
A A A
BARCELONA - Presiden Barcelona Joan Laporta dikenal keberaniannya di bursa transfer . Sejak masa jabatan pertamanya sebagai presiden Barcelona (2003-2010), dan minggu-minggu pertamanya sejak terpilih kembali (2021) menunjukkan bahwa pendekatan ini juga tidak akan berubah kali ini.

Di bawah Laporta antara 2003 dan 2010, dia meyakinkan pemain besar seperti Ronaldinho, Samuel Eto'o , Dani Alves dan Zlatan Ibrahimovic untuk bergabung dengan klub raksasa Catalan itu, meskipun pemain tersebut tak kurang peminat dari tim-tim papan atas lainnya.



Seperti dilansir Marca, janji kampanye Laporta di periode pertamanya adalah merekrut David Beckham, tetapi itu gagal meskipun semuanya sudah diselesaikan, terlepas dari konfirmasi pemain.

Tapi, kegagalan itu tidak menghalangi Laporta merekrut pemain besar lainnya. Dengan cepat dia menandatangani Ronaldinho yang akan menjadi pemimpin proyeknya, dan katalis Barcelona untuk penghargaan tertinggi.

.

Rafa Marquez, Ricardo Quaresma dan Rustu Recber juga berhasil dia yakinkan untuk merumput di Camp Nou, sebelum Edgar Davids tiba pada musim dingin berikutnya yang membantu mendorong Barcelona naik ke klasemen.

.

Tahun berikutnya, Laporta menghabiskan hampir 72 juta euro untuk transfer, dengan Eto'o yang dipilih untuk memperkuat barisan Blaugrana. Barcelona menggelontorkan 24 juta euro (Rp717 miliar) untuk penyerang Mallorca itu.

Deco, Ludovic Giuly, Maxi Lopez, Juliano Belletti dan Edmilson juga menandatangani kontrak, dan semuanya membantu dalam mendapatkan gelar liga.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Lengkap Liga Champions:...
Hasil Lengkap Liga Champions: Barcelona Mulus, Liverpool Tersingkir Menyakitkan
Hasil Leg 1 Babak 16...
Hasil Leg 1 Babak 16 Besar Liga Champions 2024/2025: Barcelona, Liverpool, dan Inter Curi Kemenangan!
Mees Hilgers Terdampak...
Mees Hilgers Terdampak Kebijakan Transfer Juventus, Bakal Gabung Valencia?
Cek Jadwal dan Link...
Cek Jadwal dan Link Streaming Barcelona vs Real Sociedad di LaLiga 2024/25
Jordi Cruyff Penasihat...
Jordi Cruyff Penasihat Teknik PSSI, Netizen: Timnas Indonesia Rasa Barcelona
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Matchday 25 LaLiga 2024/25 di VISION+
Barcelona Puncaki Klasemen...
Barcelona Puncaki Klasemen La Liga usai Bungkam Rayo Vallecano
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Matchday 24 LaLiga 2024/25 di VISION+
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Liga Champions Manchester City vs Real Madrid di VISION+
Rekomendasi
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
BNI Gandeng Duluin Perluas...
BNI Gandeng Duluin Perluas Inklusi Keuangan, Bikin Karyawan Sejahtera
APUDSI dan BKPRMI Siap...
APUDSI dan BKPRMI Siap Berkontribusi dalam Pengelolaan Kopdes Merah Putih
Berita Terkini
Alex Pereira vs Magomed...
Alex Pereira vs Magomed Ankalaev Jilid 2 Dapat Lampu Hijau dari Presiden UFC
41 menit yang lalu
Egy Maulana Vikri Absen...
Egy Maulana Vikri Absen saat Timnas Indonesia vs Australia
1 jam yang lalu
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Australia vs Indonesia, di Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, 12 Pilar Absen
2 jam yang lalu
Profil Sayed Mohammed...
Profil Sayed Mohammed Jaffer: Kiper Bahrain yang Ketar-Ketir dengan Perkembangan Timnas Indonesia
2 jam yang lalu
Super Tim Patrick Kluivert:...
Super Tim Patrick Kluivert: Armada Elite di Balik Timnas Indonesia
3 jam yang lalu
Erick Thohir: Alhamdulillah,...
Erick Thohir: Alhamdulillah, Emil Audero, Dean James, dan Joey Pelupessy Bisa Didaftarkan ke Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Pasukan Israel Usir...
Pasukan Israel Usir Pasien dari Rumah Sakit Indonesia di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved