Mike Tyson Tak Pernah Pakai Kaus Kaki saat Bertarung, Jawabannya Lucu!

Sabtu, 24 April 2021 - 08:11 WIB
loading...
Mike Tyson Tak Pernah...
Mike Tyson Tak Pernah Pakai Kaus Kaki saat Bertarung, Jawabannya Lucu!/Essentially Sports
A A A
5 Ciri khas Mike Tyson yang ikonik menjadi trademarknya setiap kali bertarung di ring. Nah, dari 5 ciri khas itu, Mike Tyson selalu memakai sepatu hitam tanpa memakai kaus kaki.

Ini menjadi hal yang mungkin luput dari perhatian penggemar tinju dunia. Mengapa Tyson tidak pernah memakai kaus kaki setiap kali bertarung?



Nah, pertanyaan itu terjawab sudah mengapa Iron Mike tidak pernah memakai kaus kaki saat bertarung ketika menguasai ring Kelas Berat. Tidak seperti lawan-lawannya, bagaimanapun, dia memilih untuk tidak memakai kaus kaki - sebuah keputusan yang membingungkan banyak orang.

Selama podcast Hotboxin, Mike Tyson blak-blakan dengan gaya bertarungnya. Tyson pun menjawabnya dengan alasan yang lucu. "Dulu saya berpikir itu adalah gaya dan tidak tahu tidak memiliki kaus kaki,’’ungkapnya.



Kini, Tyson ingin kembali ke ring lagi dan berencana untuk mengembalikan keganasan yang membuatnya menjadi orang yang paling ditakuti di planet ini dalam pertarungan berikutnya.

Tyson yang berusia 54 tahun akan kembali ke ring akhir tahun ini untuk pertarungan trilogi dengan mantan rival Evander Holyfield. Selain Holyfield, sejumlah nama juga dikaitkan dengan pertarungan comeback berikutnya Iron Mike.
(aww)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Gagal Menang, Gervonta...
Gagal Menang, Gervonta Davis Terlempar dari Top 10 Petinju P4P
Rusuh! Teofimo Lopez...
Rusuh! Teofimo Lopez Lempari Sampah dan Tampar Arnold Barboza Jr
Kekayaan Abdul Wahid,...
Kekayaan Abdul Wahid, Petinju Muslim AS yang Pernah Hidup dalam Kemiskinan dan Kejahatan Ekstrem
Manny Comeback Menang...
Manny Comeback Menang 5 KO Beruntun, Perpanjang Rekor
Duel Impian Jake Paul...
Duel Impian Jake Paul vs Floyd Mayweather Mustahil Terjadi, Ini Alasannya!
Mengapa Gervonta Davis...
Mengapa Gervonta Davis Dijuluki Tank? Begini Asal-usulnya
Terence Crawford Kalahkan...
Terence Crawford Kalahkan Canelo di Kelas 76,2 Kg, Lalu Tersingkir
Biodata dan Agama Paddy...
Biodata dan Agama Paddy Donovan, Petinju yang Didiskualifikasi usai Pukul Lawan Setelah Bel Ronde 8 Berakhir Berbunyi
Gervonta Davis Berlutut...
Gervonta Davis Berlutut di Ronde 9, Lamont Roach: Itu Seharusnya Knockdown!
Rekomendasi
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
51 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Alasan Ratu Elizabeth...
Alasan Ratu Elizabeth II Tak Pernah Sudi Kunjungi Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved