Ahsan/Hendra Bungkam Pasangan Kanada, Indonesia Sapu Bersih Kemenangan!

Sabtu, 24 Juli 2021 - 16:56 WIB
loading...
Ahsan/Hendra Bungkam...
Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan saat tampil menghadapi pasangan Kanada di laga pembuka Olimpiade Tokyo 2020, Sabtu (24/7/2021). Foto: REUTERS/Leonhard Foeger
A A A
TOKYO - Ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan berhasil mengalahkan wakil Kanada, Jason A. Ho-Shue/Nyl Yakura, di Grup D Olimpiade Tokyo 2020 . Kemenangan ini membuat semua wakil Indonesia di cabang bulu tangkis yang turun hari ini menang.

Duel tersebut dimainkan di Musashino Forest Sport Plaza, Jepang pada Sabtu (24/7/2021) pukul 16.00 WIB. The Daddies -julukan Ganda Ahsan/Hendra- langsung mengawali debutnya di Olimpiade Tokyo 2020 dengan kemenangan manis atas Hos-Shue/Yakura di dua set. The Daddies berhasil menang dengan skor 21-12 dan 21-11.



Di set pertama, permainan berlangsung dengan sengit antara kedua tim. Ahsan/Hendra menuntaskan set pertama dengan skor 21-12 dalam waktu 10 menit saja.

Lanjut pada set kedua, Ahsan/Hendra langsung tancap gas dengan permainan kreatif dan tenang. Di interval pertama mereka berhasil unggul dengan skor 11-5 atas Ho-Shue/Yakura.

Keunggulan ini dipertahankan pada interval kedua, The Daddies bermain konsisten dan kerap menempatkan shuttlecock ke arah yang menyilang. Hasilnya, Ho-Shue/Yakura sangat kerepotan menghadapi permainan seperti ini.

Pada akhirnya, Ahsan/Hendra berhasil mempertahankan keunggulan hingga set kedua berakhir. The Daddies memenangkan pertandingan dengan skor 21-11 dalam waktu yang lumayan cepat.

Di babak kedua nanti, The Daddies akan menghadapi wakil ganda putra dari Malaysia. The Daddies akan menghadapi Aaron Chia/Soh Wooi Yik pada Senin (26/7/2021) pukul 16.00 WIB.

Sebelumnya, wakil Indonesia yakni Greysia/Apriyani, Jonatan Christie, Praveen/Melati, dan Marcus/Kevin berhasil meraih kemenangan atas lawan masing-masing.
(sto)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hendra Setiawan Langsung...
Hendra Setiawan Langsung Jadi Pelatih, Dampingi Sabar/Reza di All England 2025
Momen Haru Perpisahan...
Momen Haru Perpisahan The Daddies: Kevin Sanjaya Hadir sebagai Tamu Spesial
Ahsan/Hendra Tutup Karier...
Ahsan/Hendra Tutup Karier sebagai Pebulu Tangkis di 16 Besar Indonesia Masters 2025
Hasil Indonesia Masters...
Hasil Indonesia Masters 2025: The Daddies Lolos ke 16 Besar, Lanny/Fadia Tersingkir
Tribute untuk The Daddies...
Tribute untuk The Daddies Digelar Sebelum Final Indonesia Masters 2025
Daftar Prestasi Bergengsi...
Daftar Prestasi Bergengsi Mohammad Ahsan Legenda Bulu Tangkis Indonesia
Era The Daddies, The...
Era The Daddies, The Minions Berakhir, Siapa Ganda Putra Ikonik Penggantinya?
Profil Mohammad Ahsan,...
Profil Mohammad Ahsan, Pebulu Tangkis yang Membumi dan Punya Segudang Prestasi
Era The Daddies Berakhir:...
Era The Daddies Berakhir: Mohammad Ahsan Resmi Pensiun
Rekomendasi
Kapolri Buka Kemungkinan...
Kapolri Buka Kemungkinan Contraflow Tol Jakarta-Cikampek Mulai Diterapkan Hari Ini
Berkah Ramadan, JICT...
Berkah Ramadan, JICT Berikan Santunan untuk Anak Yatim hingga Pekerja Bongkar Muat
H-5 Lebaran 2025, Jalur...
H-5 Lebaran 2025, Jalur Nagreg Bandung Mulai Ramai Pemudik
Berita Terkini
Maarten Paes Akumulasi...
Maarten Paes Akumulasi Kartu, Emil Audero Berpeluang Debut di Laga Timnas Indonesia vs China
2 jam yang lalu
Kapan Jadwal Timnas...
Kapan Jadwal Timnas Indonesia vs China? Laga Penentu Skuad Garuda
3 jam yang lalu
Prabowo Ajak Ole Romeny...
Prabowo Ajak Ole Romeny Ngobrol setelah Cetak Gol Kemenangan Timnas Indonesia
3 jam yang lalu
Ryan Garcia Kalahkan...
Ryan Garcia Kalahkan Devin Haney dengan Cara Sama, Keyshawn Davis: Dia Harus Pensiun
4 jam yang lalu
Berapa Gaji Ole Romeny...
Berapa Gaji Ole Romeny di Oxford United?
5 jam yang lalu
Petualangan Sejati Menanti:...
Petualangan Sejati Menanti: Lintang Flores 2025 Siap Guncang Dunia Ultra-Cycling
5 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved