Preview Real Madrid vs Celta Vigo: Kembalinya Los Blancos ke Stadion Ikonik

Minggu, 12 September 2021 - 08:02 WIB
loading...
Preview Real Madrid...
Real Madrid akan menjamu Celta Vigo pada laga pekan keempat Liga Spanyol, Senin (13/9/2021) dini hari WIB / Foto: Real Madrid Unofficial
A A A
MADRID - Real Madrid akan menjamu Celta Vigo pada laga pekan keempat Liga Spanyol, Senin (13/9/2021) dini hari WIB. Ini merupakan pertama kalinya pasukan Carlo Ancelotti memainkan laga kandang di kompetisi domestik musim ini.

Ini merupakan kepulangan yang penuh emosional buat pasukan Ancelotti mengingat Madrid akan bermain di Santiago Bernabeu, salah satu stadion ikonik yang telah direnovasi setelah hampir dua tahun. Meskipun renovasi stadion belum selesai 100%, namun Los Blancos siap menjadi tuan rumah di pertandingan nanti.

BACA JUGA: Hasil Liga Inggris, Crystal Palace vs Tottenham: Si Elang Bikin Posisi Spurs Terancam

Kembalinya Madrid ke stadion ikonik bakal mempertajam rekor mereka di kompetisi domestik. Sejauh ini Madrid telah mencatatkan dua kemenangan dan sekali imbang dalam pertandingan pembukaan mereka. Dalam prosesnya, mereka telah mencetak delapan gol dan kebobolan sebanyak empat kali.

Sementara itu, Celta Vigo menyambut pertandingan ini dengan membawa modal yang kurang bagus. Pasukan Eduardo Coudet diketahui baru mengumpulkan satu poin dari tiga pertandingan yang telah dijalaninya.

BACA JUGA: Hasil Liga 1 Persebaya vs Persikabo: Bajol Ijo Pesta 3 Gol

Hasil minor itu menempatkan mereka di posisi degradasi. Jadi bukan perkara yang mudah bagi Celta Vigo untuk mengubah nasibnya saat bertamu ke markas Madrid.

Prakiraan Susunan Pemain

Real Madrid (4-3-3) Courtois; Carvajal, Militao, Alaba, Marcelo; Valverde, Casemiro, Isco; Vinicius Jr, Benzema, Bale

Celta Vigo (4-1-3-2) Dituro; Mallo, Araujo, Murillo, Gallan; Tapia; Nolito, Suarez, Mendez, Aspas, Mina
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Prediksi Real Madrid...
Prediksi Real Madrid vs Barcelona di Final Copa del Rey 2025
Barcelona vs Real Madrid...
Barcelona vs Real Madrid di Final Copa del Rey, El Clasico Jilid 2 Musim Ini
Drama 8 Gol di Bernabeu!...
Drama 8 Gol di Bernabeu! Real Madrid Lolos ke Final Copa del Rey Lewat Extra Time
Kylian Mbappe Menggila!...
Kylian Mbappe Menggila! Cetak Gol Free Kick Pertama dalam Karier, Samai Rekor Ronaldo!
Brasil Pecat Dorival...
Brasil Pecat Dorival Junior usai Dibantai Argentina, Ancelotti atau Felipe Luis Penggantinya?
Live di RCTI! Duel Sengit...
Live di RCTI! Duel Sengit Atletico Madrid vs Barcelona dan Real Madrid vs Real Sociedad
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Streaming Real Madrid vs Leganes dan Barcelona vs Girona di LaLiga Matchday 29
Daftar 8 Tim di Perempat...
Daftar 8 Tim di Perempat Final Liga Champions 2024/2025
Hasil Pertandingan Leg...
Hasil Pertandingan Leg 2 Babak 16 Besar Liga Champions: Real Madrid dan Arsenal Lolos
Special Bola
Maarten Paes Absen,...
Bola Dunia
Maarten Paes Absen, Emil Audero Tak Sabar Main di Laga Timnas Indonesia vs China
Klik di Sini! Ini Link...
Bola Dunia
Klik di Sini! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Korea Selatan U-17 di Piala Asia U-17 2025 Malam Ini
Tak Hanya Ingin Lolos...
Bola Dunia
Tak Hanya Ingin Lolos Fase Grup, Mathew Baker Mau Timnas Indonesia U-17 Melaju Jauh di Piala Asia U-17 2025
Rekomendasi
Industri Tekstil: Harus...
Industri Tekstil: Harus Pintar-pintar Menyikapi Tarif Impor AS
Poco M7 Pro 5G Tawarkan...
Poco M7 Pro 5G Tawarkan Spek Gaming Ramah Kantong, Resmi Rilis 7 April 2025!
Siapa Haitham bin Tariq?...
Siapa Haitham bin Tariq? Raja Oman yang Ubah Konstitusi demi Naikkan Jabatan Putranya
Berita Terkini
Ranking FIFA Timnas...
Ranking FIFA Timnas Futsal Indonesia Meroket: Posisi 21 Dunia, Top 4 Asia!
30 menit yang lalu
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17: Pembuktian Garuda Muda di Piala Asia
43 menit yang lalu
Mantan Penerjun Payung...
Mantan Penerjun Payung Milier Siap Ukir Sejarah di Arena Tinju Bare Knuckle
2 jam yang lalu
Mengharukan! Momen Rizky...
Mengharukan! Momen Rizky Ridho Berangkatkan Umrah Orang Tua dan Keluarga
2 jam yang lalu
Mathew Baker Target...
Mathew Baker Target Lolos Fase Grup Piala Asia U-17 dan Jaga Clean Sheet
3 jam yang lalu
Daftar Wakil Indonesia...
Daftar Wakil Indonesia di Taipei Open 2025, Debut Apriyani/Febi dan Verrell/Lisa
4 jam yang lalu
Infografis
Hajar Dortmund 2-0,...
Hajar Dortmund 2-0, Real Madrid Juara Liga Champions 2023/2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved