Ballon d'Or 2021: Bukan Jorginho yang Dijagokan Cannavaro tapi Messi

Selasa, 12 Oktober 2021 - 17:02 WIB
loading...
Ballon dOr 2021: Bukan...
Bukan Jorginho melainkan Lionel Messi yang dijagokan Fabio Cannavaro meraih Ballon dOr 2021. Prediksi itu berdasarkan keberhasilan La Pulga mengantarkan Argentina sebagai juara Copa America 2020 / Foto: Sprinty
A A A
TURIN - Bukan Jorginho melainkan Lionel Messi yang dijagokan Fabio Cannavaro meraih Ballon d'Or 2021 . Prediksi itu berdasarkan keberhasilan La Pulga mengantarkan Argentina sebagai juara Copa America 2020.

Jorginho digadang-gadang bakal mengamankan penghargaan prestisius tersebut pada akhir November mendatang. Cannavaro pun tak menampik ramalan tersebut mengingat gelandang berusia 29 tahun itu berhasil membawa Chelsea merebut trofi Liga Champions dan mengantarkan Timnas Italia ke panggung juara Piala Eropa 2020.

BACA JUGA: Roberto Mancini: Jorginho Harus Dapat Ballon d'Or 2021

Berkat prestasi yang diukirnya tersebut tak aneh jika dukungan terus mengalir pada Jorginho . Cannavaro pun turut mendukungnya, terlebih mereka sama-sama berasal dari Italia.

Namun di satu sisi, pria berusia 48 tahun itu memiliki keraguan. Karena Cannavaro meyakini bahwa Messi bakal merebut Ballon d'Or 2021. Terlebih La Pulga –julukan Messi - juga berhasil mengantarkan Argentina menjuarai Copa America 2020.

BACA JUGA: Shin Tae-yong Soroti Penyelesaian Akhir Timnas Indonesia

“Tidak ada lima pemain Italia yang masuk di persaingan ini sejak saya menang pada 2006. Jadi, ini pertanda baik. Jorginho adalah yang paling terakreditasi, meskipun saya yakin Lionel Messi akan menang," tutur Cannavaro dikutip dari Football Italia, Selasa (12/10/2021).

“Barella dan yang lainnya pantas mendapatkannya, tetapi Chiesa seharusnya berada di grup itu juga, setelah apa yang dia tunjukkan. Logikanya tergantung pada kemenangan di Piala Eropa,” pungkasnya.
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kisah Luka Modric, Bintang...
Kisah Luka Modric, Bintang Real Madrid yang Tak Diharapkan Madridista Tapi Beri Banyak Gelar
2 Pemain Timnas Indonesia...
2 Pemain Timnas Indonesia yang Berduel dengan GOAT
10 Pesepak Bola dengan...
10 Pesepak Bola dengan Bayaran Per Jam Tertinggi di Tahun 2025
10 Atlet dengan Bayaran...
10 Atlet dengan Bayaran Tertinggi di Dunia Tahun 2024, Cristiano Ronaldo Nomor 1
Kartu Lamine Yamal Senilai...
Kartu Lamine Yamal Senilai Rp1,6 Miliar Ubah Hidup Kolektor Australia
PB Djarum Guyur Bonus...
PB Djarum Guyur Bonus Hampir 1 Miliar untuk Atlet Berprestasi 2024!
Mo Salah Belum Cukup...
Mo Salah Belum Cukup Lampaui Rekor Gol dan Assist Ronaldo dan Messi
Oleksandr Usyk Petarung...
Oleksandr Usyk Petarung Terbaik BWAA, Ini Daftar Lengkap Pemenang lainnya
10 Pemain Teratas dengan...
10 Pemain Teratas dengan Trofi Terbanyak Sepanjang Masa: Lionel Messi Kangkangi Cristiano Ronaldo
Rekomendasi
Politikus PDIP Nilai...
Politikus PDIP Nilai Bandara Bali Utara Buleleng Bakal Perberat Overtourism Bali
Trump Ancam Balas Tarif...
Trump Ancam Balas Tarif Uni Eropa 200%, Targetkan Sampanye dan Alkohol
Baru Awal Tahun, Pemerintah...
Baru Awal Tahun, Pemerintah Sudah Tarik Utang Rp224,3 Triliun
Berita Terkini
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
1 jam yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
2 jam yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
2 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
3 jam yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
4 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
4 jam yang lalu
Infografis
5 Manfaat Salat Tarawih...
5 Manfaat Salat Tarawih bagi Kesehatan yang Harus Diketahui
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved