Kunjungi Makassar, Menpora Bicara Desain Besar Olahraga Nasional

Minggu, 07 November 2021 - 23:59 WIB
loading...
A A A
"Itu menunjukan pikiran-pikiran kita untuk bersama-sama pak menteri, bersama utk memajukan olahraga dalam Desain Besar Olahraga Nasional yang sudah ada Perpres ini, saya kira tidak ada kata lain kita harus bersama- sama menjadi bagian dari desain ini untuk melahirkan prestasi olahraga," kata Husain Syam.

Disamping itu, menurut catatan Husain Syam, dari sekian menteri kabinet Indonesia Bersatu Menpora Amali termasuk memiliki kinerja yang baik dan sukses berdasarkan catatan prestasi yang dihasilkan para atlet di tingkat internasional.

"Saya ingin katakan secara khusus kepada pak menteri, jujur saya mencatat dari seluruh menteri yang ada, pak menteri olahraga ini termasuk dalam satu menteri yang berhasil dan luar biasa telah melahirkan grand design olahraga," ungkapnya.

Pada pertemuan ini, Menpora mengharapkan Pemerintah Daerah, Dispora, KONI, Cabor hingga akademisi dari UNM Makassar bisa terlibat dalam memajukan dunia olahraga.
(sto)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Menpora Jamin Efisiensi...
Menpora Jamin Efisiensi Anggaran Tak Ganggu Ajang Internasional
Proses Naturalisasi...
Proses Naturalisasi Jairo Riedewald Tertunda, Gagal Bela Timnas Indonesia Lawan Australia
Indra Sjafri Dipecat...
Indra Sjafri Dipecat dari Timnas Indonesia U-20, tetapi Ditunjuk untuk SEA Games 2025
Kata-kata Menpora Dito...
Kata-kata Menpora Dito Merespons Pemulangan Atlet Pelatnas karena Efisiensi Anggaran
Menpora Dito Pastikan...
Menpora Dito Pastikan Pelatnas Jalan Terus, Evaluasi untuk Optimalisasi
Kontroversi Permenpora...
Kontroversi Permenpora Nomor 14 Tahun 2024: Siwo Desak Revisi!
Menpora: Semoga Naturalisasi...
Menpora: Semoga Naturalisasi Ini Menambah Kekuatan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia
Waduh, Proses Naturalisasi...
Waduh, Proses Naturalisasi Jairo Riedewald Terkendala Berkas
Ole Romeny, Tim Geypens,...
Ole Romeny, Tim Geypens, dan Dion Markx Segera Jadi WNI, Proses Naturalisasi di DPR Pekan Depan
Rekomendasi
Seru dan Penuh Ketegangan,...
Seru dan Penuh Ketegangan, Streaming MasterChef Indonesia 2025 di VISION+
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
Berita Terkini
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
11 menit yang lalu
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
1 jam yang lalu
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
2 jam yang lalu
Hasil Undian Piala Sudirman...
Hasil Undian Piala Sudirman 2025: Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Grup D!
2 jam yang lalu
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
3 jam yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
3 jam yang lalu
Infografis
Antisipasi Perang Besar,...
Antisipasi Perang Besar, Uni Eropa Siapkan Rp13.730 Triliun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved