Merapat ke Old Trafford, Ralf Rangnick Pelatih Interim MU

Kamis, 25 November 2021 - 23:20 WIB
loading...
Merapat ke Old Trafford,...
Manchester United dikabarkan telah sepakat mendatangkan Ralf Rangnick sebagai pelatih sementara (interim)/Foto/90min.com
A A A
MANCHESTER - Manchester United dikabarkan telah sepakat mendatangkan Ralf Rangnick sebagai pelatih sementara (interim). Juru taktik asal Jerman itu merapat ke Old Trafford dengan masa kontrak enam bulan.

Seperti dilansir Daily Star, Kamis (25/11/2021), Rangnick akan menukangi The Red Devils –julukan Man United- hingga akhir musim. Namun, dia kabarnya akan tetap di sana selama dua tahun mendatang sebagai konsultan.



Saat ini, Rangnick menjabat sebagai Kepala Olahraga dan Pengembangan di Lokomotiv Moscow. Alhasil, dia pun akan meninggalkan posisinya itu demi bergabung bersama Cristiano Ronaldo dkk.

Akan tetapi, karena masalah izin kerja, pelatih berusia 63 tahun itu tidak bisa memimpin pekan ini ketika Man United berhadapan dengan Chelsea. Kabarnya, dia akan menjalani debutnya bersama The Red Devils pada awal Desember nanti di laga melawan Arsenal.



Dilihat dari pencapaiannya, Rangnick punya catatan bagus. Dia membawa kesuksesan di kubu Red Bull Leipzeig sejak 2012 lalu baik sebagai direktur sepak bola maupun sebagai pelatih.

Bahkan, Juergen Klopp dan Thomas Tuchel mengagumi sosok Rangnick. Menurut mereka, Rangnick adalah salah satu pelatih terbaik asal Jerman.

Untuk itu, Rangnick diharapkan bisa membawa Man United ke arah yang lebih baik hingga akhir musim ini. Pasalnya, mereka hanya bisa meraih satu kemenangan dari lima pertandingan terakhir di Liga Primer Inggris 2021/2022 sehingga terdampar di posisi delapan klasemen sementara.
(sha)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
Streaming Man United...
Streaming Man United vs Real Sociedad di UEFA Europa League 2024/25 di VISION+
Kisah Noussair Mazraoui...
Kisah Noussair Mazraoui yang Berbuka Puasa di Old Trafford: Saat Iman dan Sepak Bola Berpadu
Daftar 10 Klub dengan...
Daftar 10 Klub dengan Pengeluaran Gaji Pemain Tertinggi: Al-Nassr Kalahkan Raksasa Eropa
Alex Pastoor Tolak Pinangan...
Alex Pastoor Tolak Pinangan Heerenveen: Mantap Dampingi Timnas Indonesia!
Hasil Drawing 16 Besar...
Hasil Drawing 16 Besar Liga Europa 2024-2025: Man United vs Real Sociedad
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace
Perbandingan Statistik...
Perbandingan Statistik Altay Bayindir vs Andre Onana di Manchester United
8 Tim Lolos ke Babak...
8 Tim Lolos ke Babak 16 Besar Liga Europa 2024/2025
Rekomendasi
Anggaran TPG Madrasah...
Anggaran TPG Madrasah Rp2 Triliun Cair sebelum Lebaran, Ini yang Harus Dilakukan Guru
7 Fakta Perjalanan Mualaf...
7 Fakta Perjalanan Mualaf Bobon Santoso, Istri Terkejut Berujung Unfollow
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor AM Edukasi Pasar Modal Syariah di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon
Berita Terkini
Profil Sayed Mohammed...
Profil Sayed Mohammed Jaffer: Kiper Bahrain yang Ketar-Ketir dengan Perkembangan Timnas Indonesia
43 menit yang lalu
Super Tim Patrick Kluivert:...
Super Tim Patrick Kluivert: Armada Elite di Balik Timnas Indonesia
1 jam yang lalu
Erick Thohir: Alhamdulillah,...
Erick Thohir: Alhamdulillah, Emil Audero, Dean James, dan Joey Pelupessy Bisa Didaftarkan ke Timnas Indonesia
3 jam yang lalu
Kabar Baik! Kevin Diks...
Kabar Baik! Kevin Diks Pulih dari Cedera, Begini Statistik sang Bek Lawan Chelsea
3 jam yang lalu
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
6 jam yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
6 jam yang lalu
Infografis
HGU 100 Tahun Dipermasalahkan,...
HGU 100 Tahun Dipermasalahkan, UU IKN Digugat Warga Dayak ke MK
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved