Elkan Baggott Cetak Gol Perdana di Timnas Indonesia Disorot Media Inggris
loading...
A
A
A
Elkan sempat tampil 69 menit saat uji coba kontra Afghanistan. Tapi dia tidak mencetak gol. Dia ikut bermain 45 menit kontra Laos, juga belum bisa menjebol gawang lawan.
"Talenta muda Ipswich Town, Elkan Baggott, mencetak gol Internasional pertamanya untuk Indonesia hari ini (Minggu, 19/12/2021). Bek tengah muda yang menjulang tinggi menanduk bola dengan kuat saat negaranya mengalahkan Malaysia 4-1 di piala AFF 2020," tulis East England Daily Times.
"Hasilnya, Indonesia menempati posisi teratas grup dalam kompetisi piala AFF 2020, acara dua tahunan yang mempertemukan tim nasional di Asia Tenggara," tutup media ini.
"Talenta muda Ipswich Town, Elkan Baggott, mencetak gol Internasional pertamanya untuk Indonesia hari ini (Minggu, 19/12/2021). Bek tengah muda yang menjulang tinggi menanduk bola dengan kuat saat negaranya mengalahkan Malaysia 4-1 di piala AFF 2020," tulis East England Daily Times.
Baca Juga
"Hasilnya, Indonesia menempati posisi teratas grup dalam kompetisi piala AFF 2020, acara dua tahunan yang mempertemukan tim nasional di Asia Tenggara," tutup media ini.
(mirz)