Final Piala AFF 2020, Indonesia vs Thailand: Skuad Garuda Kebobolan, Skor 0-2

Rabu, 29 Desember 2021 - 20:42 WIB
loading...
Final Piala AFF 2020,...
Timnas Indonesia untuk sementara tertinggal 0-2 dari Thailand pada laga leg pertama final Piala AFF 2020 / Foto: AFF Cup
A A A
KALLANG - Timnas Indonesia untuk sementara tertinggal 0-2 dari Thailand pada laga leg pertama final Piala AFF 2020. Bertanding di Stadion National, Rabu (29/12/2021) malam WIB, Chanathip Songkrasin mencetak dua gol dan sukses membuat Gajah Perang unggul.

Sejak peluit dibunyikan wasit. Timnas Indonesia lebih banyak tertekan. Bahkan dalam 10 menit pertama, lini pertahanan skuad Garuda beberapa kali berhasil dijebol Gajah Perang.

BACA JUGA: Hasil Indonesia vs Thailand: Chanathip Messi Thailand Jadi Pembeda di Babak I

Saat laga baru berjalan dua menit, Chanathip Songkrasin sukses menjebol gawang Nadeo Argawinata setelah memanfaatkan umpan datar rekan setimnya. Skor pun berubah 0-1 untuk keunggulan Thailand.

Timnas Indonesia mencoba untuk merespon gol tersebut, namun Thailand berhasil menjaga keunggulan 0-1 hingga interval pertama usai. Di babak kedua, Thailand tak mengendurkan serangannya.

Thailand tetap memperagakan permainan menyerang. Sementara Timnas Indonesia lebih banyak menunggu momentum untuk melakukan serangan balik.

Pada menit 52 petaka kembali hadir buat Timnas Indonesia. Berawal dari serangan balik yang cepat, Chanathip Songkrasin sukses menjebol gawang Nadeo untuk kedua kalinya. Timnas Indonesia pun kembali tertinggal 0-2 dari Thailand.

(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
Kontra Australia dan...
Kontra Australia dan Bahrain, Patrick Kluivert Perbaiki Nutrisi Pemain Timnas Indonesia!
Keren! Jay Idzes Masuk...
Keren! Jay Idzes Masuk Skuad Terbaik Serie A Pekan ke-28 Versi Media Statistik
7 Pemain Timnas Indonesia...
7 Pemain Timnas Indonesia Termahal setelah Emil Audero Cs Jadi WNI, Siapa Saja?
Line Up Timnas Indonesia...
Line Up Timnas Indonesia vs Australia Jika Emil Audero Cs Bisa Dimainkan
Ranking FIFA Timnas...
Ranking FIFA Timnas Indonesia Terancam Disalip Malaysia Jika ...
Kedalaman Skuad Timnas...
Kedalaman Skuad Timnas Indonesia setelah Emil Audero Cs Bergabung, Posisi Bek Berlimpah
Rekomendasi
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
KIKO SEASON 4 Eps. Food...
KIKO SEASON 4 Eps. Food Bandits di RCTI - Minggu, 16 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Berita Terkini
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
9 menit yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
56 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
3 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
4 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
5 jam yang lalu
Infografis
Perbandingan Market...
Perbandingan Market Value Skuad Timnas Indonesia vs Australia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved