Manchester United Bidik 5 Gelandang, Declan Rice Jadi Prioritas

Sabtu, 22 Januari 2022 - 17:00 WIB
loading...
Manchester United Bidik...
Manchester United (MU) kabarnya sedang memantau lima pemain untuk memperkuat lini tengahnya. Gelandang bertahan West Ham United, Declan Rice jadi prioritas. Foto: manchestereveningnews
A A A
MANCHESTER - Manchester United (MU) kabarnya sedang memantau lima pemain untuk memperkuat lini tengahnya. Uniknya, gelandang bertahan West Ham United, Declan Rice menjadi prioritas utama.



Setan Merah saat ini sedang mengalami krisis di lini tengah. Fred, Nemanja Matic dan Scott McTominay dianggap kurang konsisten. Sementara Bruno Fernandes juga belum menemukan kembali performa impresifnya.

Di sisi lain, Paul Pogba yang sedang cedera juga dikabarkan tidak akan memperpanjang kontraknya. Disisi lain, Donny Van De Beek masih belum menjadi pilihan utama pelatih Ralf Rangnick.

Ini sebabnya, MU konon sedang mengincar lima pemain tengah. Mereka adalah Amadou Haidara (RB Leipzig), Boubacar Kamara (Marseille), Dennis Zakaria (Borussia Monchengladbach), Ruben Neves (Wolves), dan Declan Rice.

Kelima pemain itu dianggap bisa menjadi solusi permasalahan lini tengah MU. Terlebih, semuanya sangat berpengalaman bermain di klub masing-masing.

Namun, dari kelima pemain itu, Rice menjadi prioritas utamanya. Pasalnya, dia sudah berpengalaman merasakan panasnya atmosfer Liga Inggris.

Meski sama dengan Neves, Rice dianggap lebih cocok membenahi lini tengah MU. Berposisi sebagai gelandang bertahan, dia sejauh ini sudah mencatatkan tiga gol dan empat assist dalam 26 pertandingannya disemua kompetisi pada musim 2021/2022.

Rice juga berhasil menjadi jenderal lapangan tengah The Hammers. Pemain berusia 23 tahun itu sukses mengantar West Ham berbicara banyak di Liga Eropa 2021-2022.



Persoalaannya, kontrak Rice bersama West Ham terhitung masih panjang. Namun, bukan tidak mungkin The Red Devils bisa membajaknya pada bursa transfer musim dingin ini.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
Streaming Man United...
Streaming Man United vs Real Sociedad di UEFA Europa League 2024/25 di VISION+
Kisah Noussair Mazraoui...
Kisah Noussair Mazraoui yang Berbuka Puasa di Old Trafford: Saat Iman dan Sepak Bola Berpadu
Daftar 10 Klub dengan...
Daftar 10 Klub dengan Pengeluaran Gaji Pemain Tertinggi: Al-Nassr Kalahkan Raksasa Eropa
Hasil Drawing 16 Besar...
Hasil Drawing 16 Besar Liga Europa 2024-2025: Man United vs Real Sociedad
Mees Hilgers Berpeluang...
Mees Hilgers Berpeluang Pecahkan Rekor Transfer Bek di FC Twente, Tapi Ada Ancaman!
Sandy Walsh Selangkah...
Sandy Walsh Selangkah Lagi Gabung Klub Raksasa Jepang Yokohama F. Marinos!
Alasan Emil Audero Dipinjamkan...
Alasan Emil Audero Dipinjamkan Como ke Palermo
Mario Balotelli Berpotensi...
Mario Balotelli Berpotensi Jadi Rekan Setim Jay Idzes di Venezia
Rekomendasi
Hilirisasi dan EBT Bakal...
Hilirisasi dan EBT Bakal Jadi Fokus Investasi Danantara
Soal Imunitas Jaksa,...
Soal Imunitas Jaksa, Ketua BEM FH UBK: Bertentangan dengan Prinsip Kesetaraan
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
Berita Terkini
George Kambosos Kalahkan...
George Kambosos Kalahkan Daud Yordan jika Mau Tantang Juara IBF
18 menit yang lalu
Ganda Putra Indonesia...
Ganda Putra Indonesia Tembus Final All England, Jaga Tradisi Juara
1 jam yang lalu
Market Value Timnas...
Market Value Timnas Indonesia Nomor 3 di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
5 jam yang lalu
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
8 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
9 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
9 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Calon Pemimpin...
5 Negara Calon Pemimpin Baru NATO, Salah Satunya Turki
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved