Jelang Napoli vs AC Milan: Motivasi Meledak-ledak I Partenopei

Senin, 07 Maret 2022 - 01:30 WIB
loading...
Jelang Napoli vs AC...
Nada optimisme mulai disuarakan Luciano Spalletti jelang laga Napoli versus AC Milan di Stadion San Paolo pada Senin (7/3/2022) dini hari WIB / Foto: Football Italia
A A A
NAPLES - Nada optimisme mulai disuarakan Luciano Spalletti jelang laga Napoli versus AC Milan di Stadion San Paolo pada Senin (7/3/2022) dini hari WIB. Menurut pelatih berkepala plontos tersebut, skuad I Partenopei punya motivasi tinggi untuk mengalahkan lawannya.

Pertandingan ini sangat penting buat dua kesebelasan. Pasalnya, saat ini Napoli dan AC Milan berada di peringkat dua dan tiga dengan koleksi poin yang sama yaitu 57 poin. Pertandingan tersebut akan menentukan siapa yang akan mengkudeta Inter Milan dari puncak klasemen.

Saat ini, AC Milan dan Napoli hanya terpaut satu angka dari sang pemuncak klasemen. Tentu saja kedua kesebelasan itu sangat termotivasi untuk bisa meraih kemenangan.

BACA JUGA: Kontrak Zlatan Ibrahimovic Belum Diperpanjang AC Milan, Respons Paolo Maldini Mengejutkan

Menanggapi hal tersebut, Spalletti mengatakan bahwa saat ini timnya lebih termotivasi untuk mengamankan puncak klasemen. Pelatih berusia 62 tahun itu benar-benar yakin bahwa Napoli dapat meraih hasil positif pada bentrokan melawan AC Milan.

“Sulit untuk menemukan tim yang lebih termotivasi daripada kami. Kami pikir kami lebih termotivasi daripada yang lain, bahwa kami memiliki lebih banyak keinginan daripada yang lain,” ucap Spalletti, disadur dari Calciomercato, Minggu (6/3/2022).

BACA JUGA: Hasil UFC 272, Colby Covington Kalahkan Masvidal

“Saya mengatakan bahwa tim saya akan dapat bereaksi dan memberikan respons yang kuat. Sekarang, saya katakan bahwa kami bersemangat dan bertekad untuk memainkan peluang yang kami miliki di depan mata kami. Kami harus sedikit bermimpi, karena kami perlu seperti ini untuk memiliki lebih banyak insentif untuk memenangkan pertandingan,” pungkas Spalletti.

(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jay Idzes Ungkap Bangga...
Jay Idzes Ungkap Bangga Bermain di Serie A untuk Indonesia
5 Striker Top Serie...
5 Striker Top Serie A yang Berhasil Dikantongi Jay Idzes, Nomor 1 Bomber Napoli
Ketika Jay Idzes Bikin...
Ketika Jay Idzes Bikin Lukaku Mati Gaya, Media Italia Kirim Pujian
Keren! Jay Idzes Masuk...
Keren! Jay Idzes Masuk Skuad Terbaik Serie A Pekan ke-28 Versi Media Statistik
3 Klub Eropa yang Berminat...
3 Klub Eropa yang Berminat Rekrut Jay Idzes
Laga Fiorentina vs Hellas...
Laga Fiorentina vs Hellas Verona Mencekam, Moise Kean Kolaps di Lapangan
Hasil Lengkap Liga Champions:...
Hasil Lengkap Liga Champions: AC Milan Tumbang, Bayern Muenchen dan Benfica Menang Tandang
Alasan Emil Audero Dipinjamkan...
Alasan Emil Audero Dipinjamkan Como ke Palermo
Bursa Transfer: Kyle...
Bursa Transfer: Kyle Walker Resmi Gabung AC Milan, Real Madrid Gigit Jari
Special Bola
Live di RCTI! Ini Jadwal...
Bola Dunia
Live di RCTI! Ini Jadwal Lengkap Siaran Langsung Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
Timnas Indonesia U-17...
Bola Dunia
Timnas Indonesia U-17 Satu-satunya Negara Asia Tenggara yang Lolos Piala Dunia U-17 2025 Qatar?
Akui Korea Selatan U-17...
Bola Dunia
Akui Korea Selatan U-17 Lawan Terkuat di Piala Asia U-17 2025, Nova Arianto Pesimis Timnas Indonesia U-17 Menang?
Rekomendasi
Ruben Onsu Jadi Mualaf,...
Ruben Onsu Jadi Mualaf, Sarwendah Beri Respons Bijak
Habib Rizieq ke Wamenaker:...
Habib Rizieq ke Wamenaker: Pengangguran di Indonesia Sudah Memprihatinkan
Puan Ungkap Pesan Megawati...
Puan Ungkap Pesan Megawati untuk Prabowo lewat Didit saat Halalbihalal
Berita Terkini
Erik Ten Hag Pelatih...
Erik Ten Hag Pelatih Baru Timnas Irak, Awas April Mop!
55 menit yang lalu
Hari di Mana Khabib...
Hari di Mana Khabib Nurmagomedov Nyaris Kalah Lawan Justin Gaethje
1 jam yang lalu
Berapa Kuota Negara...
Berapa Kuota Negara Per Benua yang Lolos Tampil di Piala Dunia 2026?
1 jam yang lalu
Hasil Final Liga Voli...
Hasil Final Liga Voli Putri Korsel: Red Sparks Takluk dari Pink Spiders, Megawati Cs Kena Comeback
2 jam yang lalu
Perbandingan Prestasi...
Perbandingan Prestasi Timnas Indonesia, Thailand, dan Vietnam di Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia
2 jam yang lalu
Prestasi Timnas Indonesia...
Prestasi Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17
3 jam yang lalu
Infografis
AC Milan Berharap Tuah...
AC Milan Berharap Tuah San Siro saat Menjamu The Blues
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved