Usai MotoGP Indonesia 2022, Honda Fokus Pemulihan Cedera Marc Marquez

Rabu, 23 Maret 2022 - 01:05 WIB
loading...
Usai MotoGP Indonesia...
Pembalap Repsol Honda Team Marc Marquez duduk di garasi tim saat sesi latihan bebas 1 MotoGP seri Pertamina Grand Prix of Indonesia 2022 di Pertamina Mandalika International Street Circuit, Lombok Tengah, NTB, Jumat (18/3/2022). ANTARA FOTO/Andika Wahyu/r
A A A
LOMBOK - Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez , harus mengalami kecelakaan hebat di MotoGP Indonesia 2022. Bos Honda Alberto Puig, kini fokus pada pemulihan cedera kepala si Bayi Alien.

Kecelakaan tersebut dialami Marquez pada sesi pemanasan jelang balapan pada Minggu (20/3/2022) pagai WIB. Akibatnya, pembalap asal Spanyol itu pun tidak bisa mengikuti balapan akibat kondisinya yang kurang memungkinkan.



Kini Puig mengatakan bahwa Honda ingin fokus untuk segera mengembalikan Marquez ke kondisi terbaiknya. Dirinya juga merasa pukulan keras harus didapatkan Honda pada MotoGP Indonesia kali ini.

“Langkah selanjutnya adalah fokus untuk memulihkannya,” ungkap Alberto Puig dilansir dari Motosan, Selasa (22/3/2022).

“Akhir pekan ini sangat sulit, kecelakaan di Pemanasan, akhir pekan keempat, ini sulit,” imbuhnya.

Selain itu, Puig merasa keputusan Honda untuk tidak menurunkan Marquez di Mandalika adalah hal yang tepat. Pasalnya, Honda tidak ingin pembalap berusia 29 tahun itu harus mengalami cedera yang lebih serius.

“Saat ini kami menginginkannya untuk beristirahat. Kami pikir kami membuat keputusan yang tepat mengingat keadaan dia jatuh darinya," pungkasnya.

Honda memang sangat kesulitan untuk dapat bersaing di Mandalika setelah dua pembalapnya tidak bisa menunjukan kemampuan terbaiknya. Honda merasa ada masalah pada ban yang Michellin pada balapan tersebut.
(sto)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Klasemen MotoGP 2025:...
Klasemen MotoGP 2025: Marc Marquez Kokoh di Puncak Usai Menangi MotoGP Thailand
Marc Marquez Kampiun...
Marc Marquez Kampiun MotoGP Thailand 2025, Sempat Dikudeta sang Adik!
Marc Marquez Juara Sprint...
Marc Marquez Juara Sprint Race MotoGP Thailand 2025
Hasil Kualifikasi MotoGP...
Hasil Kualifikasi MotoGP Thailand 2025: Marc Marquez Pole Position
Menpora Jamin Efisiensi...
Menpora Jamin Efisiensi Anggaran Tak Ganggu Ajang Internasional
Marc Marquez Tak Sabar...
Marc Marquez Tak Sabar Geber Motor di MotoGP Thailand 2025
Kecelakaan Horor di...
Kecelakaan Horor di Sirkuit Sepang: Jorge Martin Patah Tulang Tangan dan Kaki
Bagnaia dan Marc Marquez...
Bagnaia dan Marc Marquez Duet Maut di MotoGP 2025: Tak Ada Anak Emas di Garasi Ducati!
Jorge Martin Tak Silau...
Jorge Martin Tak Silau dengan Popularitas Marc Marquez dan Valentino Rossi
Rekomendasi
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
KIKO SEASON 4 Eps. Food...
KIKO SEASON 4 Eps. Food Bandits di RCTI - Minggu, 16 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
51 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Manchester City Juara...
Manchester City Juara Piala FA 2022/2023 usai Hajar MU
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved