LIVE di iNews! Saksikan Aksi Terbaik Pebulu Tangkis Terbaik Dunia di Semifinal Korea Masters 2022

Jum'at, 15 April 2022 - 22:30 WIB
loading...
LIVE di iNews! Saksikan...
Sabtu (16/4) Korea Masters 2022 akan memasuki babak semifinal. Tentunya, pertandingan akan menjadi sengit. Saksikan secara LIVE hanya di iNews. Foto: iNews
A A A
GWANGJU - Usai menggelar babak perempat final, sangat disayangkan wakil Indonesia tak tersisa untuk bertanding di semifinal Korea Masters 2022. Ini lantaran satu-satunya wakil Indonesia dari nomor ganda putra yaitu Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana mengalami kekalahan.



Saat bersua wakil Jepang, Hiroki Okamura/Masayuki Onodera, pertandingan berlangsung begitu ketat. Fikri/Bagas berhasil unggul di menit awal. Namun, pada gim pertama, Okamura/Onodera yang berhasil meraih kemenangan.

Lanjut ke gim kedua, Fikri/Bagas maupun Okamura/Onodera semakin gencar melakukan serangan dan tangkisan yang begitu baik. Sampai pertandingan di gim kedua selesai, Fikri/Bagas berhasil merebut kemenangan dan menyamakan keunggulan.

Namun, pada gim ketiga kemenangan tersebut direbut kembali oleh pasangan Jepang dan Fikri/Bagas harus menerima kekalahan dari Okamura/Masayuki 23-25 21-19 20-22.

Besok, Sabtu (16/4) Korea Masters 2022 akan memasuki babak semifinal. Tentunya, pertandingan akan menjadi sengit karena para pebulu tangkis terbaik dunia yang tersisa semakin gencar menunjukkan aksi terbaiknya. Penasaran bagaimana keseruan pertandingan di babak semifinal bulu tangkis kelas dunia Korea Masters 2022?



Saksikan aksi pemain-pemain bulu tangkis terbaik dunia di babak semifinal Korea Masters 2022, besok pagi (Sabtu, 16 April 2022) pukul 08.50 WIB dan saksikan babak final pada Minggu, 17 April 2022 pukul 08.50 WIB secara LIVE hanya di iNews. Selain itu, dapat disaksikan secara streaming di Vision+ dan RCTI+.

#iNews #KoreaMasters #2022 #Badminton #KelasDunia #BWF #Super300 #Semifinal
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kejutan! Fikri/Daniel...
Kejutan! Fikri/Daniel Singkirkan Unggulan Teratas di All England 2025
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Jonatan Christie, Ana/Tiwi, dan Putri KW Lewati Rintangan Pertama
Lika-Liku Perjalanan...
Lika-Liku Perjalanan Karier Dejan Ferdinansyah: Nyaris Pensiun Berkali-kali
Berkah Ramadan, Rian...
Berkah Ramadan, Rian Ardianto: Sahur dan Buka Puasa Ditemani Istri Tercinta
Tunda Bulan Madu, Gregoria...
Tunda Bulan Madu, Gregoria Mariska Ditemani Mikha Angelo di All England 2025
Hasil Drawing All England...
Hasil Drawing All England 2025: Wakil Indonesia Bentrok Lawan Berat
Anthony Ginting Mundur...
Anthony Ginting Mundur dari All England 2025
Rehan/Gloria Runner...
Rehan/Gloria Runner Up, Indonesia Tanpa Gelar di German Open 2025
Daftar Lengkap Wakil...
Daftar Lengkap Wakil Indonesia di Badminton Asia Championships 2025 Tahap Pertama
Rekomendasi
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
Berita Terkini
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
18 menit yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
1 jam yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
3 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
4 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
5 jam yang lalu
Infografis
Kota dengan Durasi Puasa...
Kota dengan Durasi Puasa Ramadan Terlama dan Tersingkat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved