Fakta-Fakta Thomas Doll: Dihina di Bundesliga, Sukses di Hungaria, Sekarang ke Persija

Sabtu, 23 April 2022 - 12:19 WIB
loading...
A A A
Selang dua tahun kemudian, Doll dipecat lantaran gagal mengangkat penampilan Hamburger. Awal musim 2008/2009. dia mendapat pekerjaan baru sebagai pelatih Borussia Dortmund.

Doll hanya semusim menangani Dortmund sebelum akhirnya digantikan Juergen Klopp. Keputusan klub memecat Doll lantaran ia hanya mampu menempatkan Dortmund di urutan 13.

2. Raih Kesuksesan di Hungaria dan Siprus

Thomas Doll baru merasakan kesuksesan sebagai pelatih ketika ia menangani Ferencvaros pada Desember 2013. Di klub asal Hungaria itu, Doll sukses menghadirkan sejumlah trofi juara.

Mulai dari juara di NB 1 (Liga 1-nya Hungaria), Magyar Kupa (3 kali), League Cup, dan Super Cup. Tapi perjalanan Doll di Hungaria tidak berlangsung lama lantaran ia kembali menerima pil pahit akibat gagal membawa Ferencvaros.

Siprus menjadi destinasi baru karier Doll sebagai pelatih. Pada Agustus 2019, dia melatih APOEL. Bersama klub tersebut dia memberikan gelar Super Cup dan lolos ke 32 Besar Liga Europa. Tetapi pada Desember 2019, kariernya kembali tamat.

3. Jajal Peruntungan di Persija

Setelah menganggur cukup lama, Doll akhirnya mendapatkan kesempatan melatih salah satu klub raksasa di Indonesia. Adalah Persija Jakarta yang sukses mengamankan tanda tangan pelatih berusia 56 tahun tersebut.

Ini bukan pengalaman pertama Doll melatih kkub Asia. Sebelumnya, Doll bekerja untuk klub asal Arab Saudi yakni Al-Hilal pada 2011.
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
Gol Jarak Jauh Rizky...
Gol Jarak Jauh Rizky Ridho Pantas Dapat Puskas Award?
5 Stadion dengan Atmosfer...
5 Stadion dengan Atmosfer Paling Mencekam Versi AI: Dari Tembok Kuning hingga San Siro!
Alex Pastoor Tolak Pinangan...
Alex Pastoor Tolak Pinangan Heerenveen: Mantap Dampingi Timnas Indonesia!
JIS Resmi Jadi Kandang...
JIS Resmi Jadi Kandang Persija Jakarta
Patrick Kluivert Kantongi...
Patrick Kluivert Kantongi Pemain Potensial usai Tonton Laga Persija vs PSBS Biak
Prapanca Tantang Netizen...
Prapanca Tantang Netizen yang Minta Rizky Ridho Dijual: Datang ke Kantor Persija!
Patrick Kluivert Pelatih...
Patrick Kluivert Pelatih Timnas Indonesia? Manajemen: Belum Ada Tanda Tangan Kontrak
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Dortmund vs Barcelona Liga Champions di Vision+
Rekomendasi
Sekjen PDIP Hasto Didakwa...
Sekjen PDIP Hasto Didakwa Perintangan Penyidikan Kasus Harun Masiku
Pesawat American Airlines...
Pesawat American Airlines Berisi 178 Orang Terbakar di Bandara Denver
Hasto PDIP Didakwa Suap...
Hasto PDIP Didakwa Suap Rp600 Juta ke Komisioner KPU Wahyu Setiawan
Berita Terkini
Erick Thohir: Alhamdulillah,...
Erick Thohir: Alhamdulillah, Emil Audero, Dean James, dan Joey Pelupessy Bisa Didaftarkan ke Timnas Indonesia
6 menit yang lalu
Kabar Baik! Kevin Diks...
Kabar Baik! Kevin Diks Pulih dari Cedera, Begini Statistik sang Bek Lawan Chelsea
28 menit yang lalu
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
3 jam yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
3 jam yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
4 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
4 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara versi Transparency International
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved