Lima Duel Bergengsi Paling Dinanti Tahun 2020

Sabtu, 25 April 2020 - 05:05 WIB
loading...
A A A
Taylor saat ini memegang gelar kelas welter ringan WBA dan IBF, sementara Ramirez adalah juara WBC dan WBO.

Atas dasar itu, tidak ada petinju yang benar-benar dapat mengklaim sebagai raja divisi tersebut sampai mereka menyelesaikannya di atas ring.

Kedua petinju itu harus menyelesaikan tarung wajib dari gelar mereka, tetapi promotor telah mengonfirmasi bahwa pertemuan mereka akan direalisasikan.

Vasiliy Lomachenko vs Teofimo Lopez

Petinju Ukraina Vasiliy Lomachenko saat ini memegang gelar kelas ringan WBA, WBO dan WBC dan sangat ingin sabuk IBF milik Teofimo Lopez melingkar di pinggangnya.

Lopez tidak diragukan lagi seorang petarung yang sangat berbakat, tetapi dia bisa saja mendapat tantangan tersulit melawan seorang petinju yang tak disangsikan lagi sebgai 'pound for pound' terbaik.

Canelo Alvarez vs Gennadiy 'GGG' Golovkin III

Sudah ada dua pertarug yang menakjubkan antara Golovkin dan Alvarez, tetapi penggemar tetap berharap untuk melihat trilogi pertarungan mereka.

Pertemuan pertama Canelo vs GGG pada tahun 2017 berakhir imbang, sebelum Alvarez menang keputusan mayoritas yang kontroversial pada tahun berikutnya.

Canelo tengan dirancang untuk menghadapi Billy Joe Saunders, namun pertemuan ketiga Canelo dengan Golovkin lebih mungkin terjadi.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Daniel Lapin, Monster...
Daniel Lapin, Monster 6 Kaki Pewaris Tahta Oleksandr Usyk Berjuluk Masa Depan Tinju
Joe Joyce Batal Hadapi...
Joe Joyce Batal Hadapi Patrick Korte, Tatap Duel Krusial Lawan Dillian Whyte
Francis Ngannou Makin...
Francis Ngannou Makin Serius di Tinju: Siapkan 4 Lawan, Siapa Saja?
Biodata dan Agama Conor...
Biodata dan Agama Conor Benn, Petinju Inggris Tak Terkalahkan Siap Lawan Chris Eubank Jr
Kekejaman Joseph Parker...
Kekejaman Joseph Parker Pukul KO Martin Bakole Cuma 2 Ronde
Agit Kabayel Mike Tyson...
Agit Kabayel Mike Tyson Eropa Habisi Zhang Zhilei di Ronde 6
Merinding! Zhang Zhilei...
Merinding! Zhang Zhilei Nyaris Mati saat Sekarat di Kamar Ganti
Daniel Dubois Batal...
Daniel Dubois Batal Lawan Joseph Parker, Oleksandr Usyk: Ayo Lawan Aku!
Daniel Dubois Tak Bisa...
Daniel Dubois Tak Bisa Pertahankan Gelar, Joseph Parker vs Martin Bakole
Rekomendasi
Trump Ancam Balas Tarif...
Trump Ancam Balas Tarif Uni Eropa 200%, Targetkan Sampanye dan Alkohol
Teriakan Merdeka Menggema...
Teriakan Merdeka Menggema saat Hasto Kristiyanto Tiba di Ruang Sidang
Politikus PDIP Nilai...
Politikus PDIP Nilai Bandara Bali Utara Buleleng Bakal Perberat Overtourism Bali
Berita Terkini
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
1 jam yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
1 jam yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
2 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
2 jam yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
3 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
3 jam yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Netizen...
5 Negara dengan Netizen Paling Tidak Sopan di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved