Bertandang ke Everton, Liverpool Akan Buka Jalan Menuju Juara

Sabtu, 20 Juni 2020 - 12:32 WIB
loading...
A A A
Tiga poin sangat dibutuhkan The Toffees guna menjaga kans berpartisipasi di kompetisi Eropa musim depan. Saat ini, Everton berjarak tujuh poin dengan Sheffield United yang berada di urutan keenam (44 poin). Pelatih Everton Carlo Ancelotti menilai timnya memiliki kesempatan besar meraih hasil bagus atas Liverpool di Goodison Park meski tanpa kehadiran fans setia.

Dia mengatakan skuadnya telah berlatih dengan baik dan lebih kompetitif dengan kembali bugarnya Andre Gomes dan Theo Walcott. “Kami tahu melawan Liverpool adalah pertandingan yang sangat penting. Kini, kami memiliki fokus 100%. Kebugaran pemain semakin meningkat. Kami juga memberikan para pemain perasaan berada di Goodison Park tanpa penonton,” tandas Ancelotti. (Lihat videonya: Tiga Remaja Pencuri Ayam dan Jemuran Diarak Keliling Kampung di Baubau)

Dari bursa transfer, Chelsea akhirnya merampungkan kepindahan Timo Werner dari RB Leipzig senilai 53 juta poundsterling, Kamis (18/6). Penyerang berusia 24 tahun tersebut menandatangani kontrak berdurasi lima tahun dengan gaji 175.000 poundsterling per pekan. Werner akan bergabung dengan rekan-rekan barunya di Stamford Bridge pada 1 Juli mendatang.

Werner mengaku senang bisa bergabung dengan Chelsea. Dia berjanji akan memberikan seluruh kemampuan terbaik guna membawa The Blues sukses musim depan. “Saya menantikan musim depan dengan rekan satu tim baru saya, pelatih baru saya, dan tentu saja para penggemar Chelsea. Bersama kita memiliki masa depan yang sangat sukses di depan kita,” tandas Werner. (Alimansyah)
(ysw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Lengkap Liga Champions:...
Hasil Lengkap Liga Champions: Barcelona Mulus, Liverpool Tersingkir Menyakitkan
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Nottingham Forest Tumbangkan Man City 1-0
Hasil Leg 1 Babak 16...
Hasil Leg 1 Babak 16 Besar Liga Champions 2024/2025: Barcelona, Liverpool, dan Inter Curi Kemenangan!
Hasil PSG vs Liverpool...
Hasil PSG vs Liverpool 0-1: Harvey Elliot Jadi Penentu Kemenangan!
Link Streaming PSG vs...
Link Streaming PSG vs Liverpool UEFA Champions League di VISION+
Sinyal Perpisahan? Fans...
Sinyal Perpisahan? Fans Liverpool Cemas dengan Wawancara Terbaru Mohamed Salah
Liverpool Cetak Rekor...
Liverpool Cetak Rekor 100 Gol, Peluang Juara Liga Inggris 98,7 Persen
Mo Salah Raja Liga Inggris...
Mo Salah Raja Liga Inggris Musim Ini? 8 Rekor Legenda Sudah Dilibas!
Liverpool Cium Aroma...
Liverpool Cium Aroma Trofi usai Bungkam Manchester City, Arne Slot: Gelar Belum di Tangan
Rekomendasi
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
Jabat Dirut PT PFN,...
Jabat Dirut PT PFN, Ifan Seventeen Pamer Punya Rumah Produksi Sejak 2019
Irfan Hakim Bagi-bagi...
Irfan Hakim Bagi-bagi THR, Saksikan Keseruan Family 100 di MNCTV
Berita Terkini
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
9 menit yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
30 menit yang lalu
Erick Thohir Pasang...
Erick Thohir Pasang Target Tinggi: Timnas U-17 Wajib Lolos Piala Dunia 2025!
1 jam yang lalu
Profil Hasim Rahman...
Profil Hasim Rahman Sr, Mantan Raja Kelas Berat yang Remehkan Canelo Bakal Dikalahkan Terence Crawford
2 jam yang lalu
Alex Pereira vs Magomed...
Alex Pereira vs Magomed Ankalaev Jilid 2 Dapat Lampu Hijau dari Presiden UFC
3 jam yang lalu
Egy Maulana Vikri Absen...
Egy Maulana Vikri Absen saat Timnas Indonesia vs Australia
4 jam yang lalu
Infografis
Ribuan Umat Islam Inggris...
Ribuan Umat Islam Inggris Turun ke Jalan Lawan Gerakan Rasis
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved