Pemain Liga Inggris yang Pernah Dilatih Shin Tae-yong, dari Son Heung-min hingga Hwang Hee-chan

Jum'at, 10 Juni 2022 - 19:00 WIB
loading...
Pemain Liga Inggris...
Shin Tae-yong pernah melatih beberapa pemain yang berlaga di Liga Inggris. Mulai dari dari Son Heung-min hingga Hwang Hee-chan sempat diasuhnya di Timnas Korea Selatan. Foto: Twitter
A A A
LONDON - Pelatih Tim Nasional (Timnas) Indonesia, Shin Tae-yong pernah melatih beberapa pemain yang berlaga di Liga Inggris . Mulai dari dari Son Heung-min hingga Hwang Hee-chan sempat diasuhnya di Timnas Korea Selatan.



Shin pernah terlibat dengan Korea Selatan baik sebagai asisten maupun pelatih selama sekitar empat tahun (2014-2018. Selama periode itu, dia sempat mendidik beberapa pemain yang kini tampil di Liga Inggris.

Menariknya mantan anak asuh Shin di Korea Selatan yang berkarir di Liga Inggris menorehkan prestasi bagus. Bahkan, salah satunya baru saja masuk sejarah sebagai pemain Asia pertama yang meraih Sepatu Emas.



Lalu, siapa saja pemain Liga Inggris yang pernah dilatih Shin. Setidaknya ada dua nama.

1. Son Heung-min

Pemain Liga Inggris yang Pernah Dilatih Shin Tae-yong, dari Son Heung-min hingga Hwang Hee-chan


Son merupakan bintang Tottenham Hotspur. Dia membuat kejutan di Liga Inggris 2021/2022, yakni merebut predikat pemain tersubur dengan melesakan 23 gol.

Itu dibukukan Son dari 35 laga bersama Tottenham Hotspur. Itu membuatnya menjadi pemain Asia pertama yang ikut menjadi top skor di Liga Inggris.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Deretan Pemain Era Shin...
Deretan Pemain Era Shin Tae-yong yang Tidak Dipanggil Patrick Kluivert
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Nottingham Forest Tumbangkan Man City 1-0
Jadwal & Link Streaming...
Jadwal & Link Streaming UEFA Europa League 16 Besar: Roma vs Bilbao hingga AZ vs Tottenham di VISION+
Sinyal Perpisahan? Fans...
Sinyal Perpisahan? Fans Liverpool Cemas dengan Wawancara Terbaru Mohamed Salah
Nova Arianto Soroti...
Nova Arianto Soroti Kualitas Lawan di Grup C Piala Asia U-17 2025
Liverpool Cetak Rekor...
Liverpool Cetak Rekor 100 Gol, Peluang Juara Liga Inggris 98,7 Persen
Piala Asia U-20 2025:...
Piala Asia U-20 2025: Arab Saudi Amankan Tiket Final Usai Menang Adu Penalti atas Korea Selatan
Mo Salah Raja Liga Inggris...
Mo Salah Raja Liga Inggris Musim Ini? 8 Rekor Legenda Sudah Dilibas!
Liverpool Cium Aroma...
Liverpool Cium Aroma Trofi usai Bungkam Manchester City, Arne Slot: Gelar Belum di Tangan
Rekomendasi
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
KIKO SEASON 4 Eps. Food...
KIKO SEASON 4 Eps. Food Bandits di RCTI - Minggu, 16 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi
Berita Terkini
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
18 menit yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
1 jam yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
3 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
4 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
5 jam yang lalu
Infografis
Resmi! Shin Tae-yong...
Resmi! Shin Tae-yong Perpanjang Kontrak hingga 2027
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved