LIVE di iNews! Saksikan Uzbekistan vs Jepang dan Australia vs Arab Saudi di Semifinal AFC U23 Asian Cup 2022

Rabu, 15 Juni 2022 - 18:01 WIB
loading...
LIVE di iNews! Saksikan...
Saksikan Uzbekistan vs Jepang dan Australia vs Arab Saudi di Semifinal AFC U23 Asian Cup 2022. Foto: MNC Media
A A A
JAKARTA - Hari ini, Rabu (15/6), turnamen sepak bola AFC U23 Asian Cup 2022 akan menghadirkan pertandingan seru yang mempertemukan Uzbekistan vs Jepang dan Australia vs Arab Saudi di babak semifinal.

Diawali dengan pertandingan antara Uzbekistan vs Jepang. Di pertandingan sebelumnya, Uzbekistan harus berbagi 2 gol imbang ketika bersua Iraq. Masuk ke babak adu penalti, Uzbekistan berhasil unggul (3-2). Dari hasil tersebut, tuan rumah Uzbekistan berhak melaju ke semifinal dan bertemu Jepang.



Sedangkan dari tim rival, Jepang juga sukses meraih kemenangan di babak perempat final dengan membantai Korea Selatan dan pesta gol (3-0). Lantas, siapakah yang berhasil meraih kemenangan dan lanjut ke partai puncak? Saksikan Uzbekistan vs Jepang di semifinal AFC U-23 Asian Cup 2022 hari ini (Rabu, 15 Juni 2022) pukul 22.30 WIB LIVE hanya di iNews.

Selanjutnya, akan ada Australia vs Arab Saudi. Keduanya berhasil meraih kemenangan, Australia menang dari Turkmenistan (1-0) dan Arab Saudi menang dari Vietnam (2-0). Antara Australia dan Arab Saudi, siapakah yang berhasil meraih kemenangan dan memastikan tempat di partai puncak? Saksikan Australia vs Arab Saudi di semifinal AFC U-23 Asian Cup 2022 pukul 01.00 WIB delay di iNews.

Dukung dan saksikan aksi hebat para pesepak bola bertalenta di AFC U-23 Asian Cup 2022 pada 1-19 Juni 2022 LIVE hanya di iNews. Selain itu, dapat disaksikan secara streaming di Vision+ dan RCTI+.
(sto)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Erick Thohir Siapkan...
Erick Thohir Siapkan Jurus Jitu: Pertemukan Presiden AFC dengan Prabowo demi Piala Asia 2031!
Hasil Piala Asia U-20...
Hasil Piala Asia U-20 2025: Qatar Bungkam Kirgizstan 4-0
Gol Kilat Abdugafur...
Gol Kilat Abdugafur Khaydarov Robek Gawang Timnas Indonesia U-20 di Babak Kedua
Saksikan Aksi Oliver...
Saksikan Aksi Oliver Rowland di Formula E-Prix Jeddah! Live di iNews Premium Sports Pukul 22.00 WIB
Saksikan Laga Piala...
Saksikan Laga Piala Asia U-20 2025, Live di iNews Premium Sports
Kenapa Timnas Indonesia...
Kenapa Timnas Indonesia U-20 Tak Pakai Jersey Anyar di Piala Asia 2025?
Live di iNews! Eintracht...
Live di iNews! Eintracht Frankfurt vs Wolfsburg dan Bayern Leverkusen vs TSG Hoffenheim
Live di iNews! Dukung...
Live di iNews! Dukung Perjuangan Jonatan Christie dan Wakil Indonesia di Semifinal Indonesia Masters 2025
Saksikan Penentuan Juara...
Saksikan Penentuan Juara Grup C Kualifikasi Piala Asia Futsal Putri 2025: Indonesia vs Hong Kong di MNCTV
Rekomendasi
Gubernur Lemhannas Ceramah...
Gubernur Lemhannas Ceramah di Masjid Salman ITB, Tekankan Pentingnya Ketahanan Nasional
Mudik Gratis PLN Bersama...
Mudik Gratis PLN Bersama BUMN Dibuka, Begini Cara Daftarnya
Berbagi Kasih, CIBIS...
Berbagi Kasih, CIBIS Park Gelar Santunan Anak Yatim
Berita Terkini
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
2 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
3 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
3 jam yang lalu
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
5 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
5 jam yang lalu
Erick Thohir Pasang...
Erick Thohir Pasang Target Tinggi: Timnas U-17 Wajib Lolos Piala Dunia 2025!
6 jam yang lalu
Infografis
Kota dengan Durasi Puasa...
Kota dengan Durasi Puasa Ramadan Terlama dan Tersingkat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved