Profil Jhony Van Beukering, Mantan Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia yang Jadi Satpam Kelab Striptis

Rabu, 22 Juni 2022 - 11:01 WIB
loading...
A A A
Kisruh itu terus berlanjut dan berdampak kepada pemain naturalisasi Timnas Indonesia, salah satunya Van Beukering. Kabarnya, naturalisasi Van Beukering terkesan ‘dipaksakan’ demi memperkuat Timnas Indonesia di Piala AFF 2012.

Faktanya, Van Beukering tercatat hanya tampil dua kali bersama Timnas Indonesia. Penampilan pertamanya adalah saat Indonesia menang atas Timor Leste 1-0 dalam pertandingan persahabatan di Stadion Gelora Bung Karno, Indonesia 14 November 2012.

Sementara itu, penampilan keduanya bersama Timnas Indonesia tercatat pada Piala AFF 2012 saat melawan Malaysia pada Desember 2012 silam. Kala itu, Van Beukering gagal mengantar Timnas Indonesia melangkah lebih jauh setelah gagal lolos fase grup Piala AFF 2012.

Namun sebelum berkarier di Indonesia, Van Beukering tercatat pernah membela klub-klub papan atas Liga Belanda. Tercatat, pemain yang berposisi sebagai penyerang itu pernah membela Vitesse hingga Feyenoord yang merupakan salah dua klub top di Belanda.

Van Beukering membela Feyenoord selama satu musim pada 2010-2011. Setelah itu, ia didatangkan Pelita Bandung Raya (sekarang Pelita Jaya) dengan mahar Rp13,04 miliar dan hanya bermain semusim pula (2012-2013). Setelah itu, tercatat pemain berdarah Belanda itu sudah berpindah-pindah klub semenjak angkat kaki dari Indonesia.

Ia sempat membela beberapa klub divisi kedua hingga divisi kelima Liga Belanda. Tercatat, ia sempat bermain untuk FC Dordrecht (2012-2013), FC Preshikaaf (2013-2014), dan MASV Arnhem (2014-2015). Setelah itu, Van Beukering sempat memutuskan untuk gantung sepatu pada tahun 2016.

Akan tetapi, ia sempat bermain satu musim bersama klub divisi kelima Liga Belanda, SP Silvolde (2018-2019) sebelum benar-benar memutuskan untuk pensiun dari dunia sepak bola pada 1 Juli 2019 silam. Saat ini, ia sudah banting setir dari pemain menjadi staff sebuah klub.

Karier kepelatihannya ia bangun di Belanda, tercatat ia baru saja habis kontrak dengan klub amatir asal Belanda, Go Ahead U-18. Di klub itu, Van Beukering bertugas sebagai asisten manajer hingga sekarang ini menjadi satpam di kelab striptis bernama De Nacht di kota Tilburg.
(sto)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
Kontra Australia dan...
Kontra Australia dan Bahrain, Patrick Kluivert Perbaiki Nutrisi Pemain Timnas Indonesia!
Keren! Jay Idzes Masuk...
Keren! Jay Idzes Masuk Skuad Terbaik Serie A Pekan ke-28 Versi Media Statistik
7 Pemain Timnas Indonesia...
7 Pemain Timnas Indonesia Termahal setelah Emil Audero Cs Jadi WNI, Siapa Saja?
Line Up Timnas Indonesia...
Line Up Timnas Indonesia vs Australia Jika Emil Audero Cs Bisa Dimainkan
Ranking FIFA Timnas...
Ranking FIFA Timnas Indonesia Terancam Disalip Malaysia Jika ...
Kedalaman Skuad Timnas...
Kedalaman Skuad Timnas Indonesia setelah Emil Audero Cs Bergabung, Posisi Bek Berlimpah
Rekomendasi
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
Berita Terkini
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
17 menit yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
1 jam yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
3 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
4 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
5 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved