Masuk Rumah Sakit, Begini Riwayat Kesehatan Ayah Khabib Nurmagomedov

Senin, 27 April 2020 - 13:28 WIB
loading...
Masuk Rumah Sakit, Begini...
Ayah Khabib, Abdulmanap Nurmagomedov, semalam masuk rumah sakit. Foto: mmamania
A A A
MAKHACHKALA - Ayah Khabib, Abdulmanap Nurmagomedov, semalam masuk rumah sakit. Setelah mendapat perawatan intensif, kondisinya dikabarkan membaik.

Abdulmanap, 57 tahun, dilarikan ke rumah sakit lantaran menunjukkan gejala mirip virus corona. Tubuhnya demam kemudian pernapasannya terasa tidak lancar.

Menurut kantor berita Rusia, TASS, Senin (27/4/2020) ayah Khabib tidak terinfeksi corona. Namun, pria yang mengajarkan seni bela diri kepada Khabib itu memang memiliki riwayat penyakit radang paru-paru.

“Saya merasa baik-baik saja. Semua baik baik saja,” kata Abdulmanap kepada TASS dikutip RT Sport.

Jurnalis olahraga Dagestani Ramazan kepada Championat.com, mengatakan, Abdulmanap dirawat di rumah sakit Makhachkala. Belum diketahui apakah Khabib diperbolehkan menemani ayahnya selama dirawat di sana.

"Sementara virus tidak dikonfirmasi. Mereka mengatakan flu. Tidak ada yang diizinkan mengunjunginya.” kata Ramazan. (Baca juga: Ayah Khabib Masuk Rumah Sakit, Gejala Radang Paru-paru dan Flu )

Khabib sendiri direncanakan bertarung melawan Tony Ferguson dalam pertahanan gelar ringan pada 18 April 2020 lalu, namun batal akibat pandemi virus corona.

Menurut presiden UFC, Dana White, pertarungan antara Tony Ferguson vs Justin Gaethje di UFC 249 dijadwalkan kembali pada 9 Mei. Pemenang duel itu akan menghadapi Nurmagomedov pada bulan September.
(bbk)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Masa Depan Conor McGregor...
Masa Depan Conor McGregor di UFC Semakin Abu-Abu: Isyaratkan Pensiun Dini demi Urusan Negara?
Strategi Cage Stalling...
Strategi Cage Stalling Bikin Geger UFC, Alex Pereira Usulkan Perubahan Aturan!
Gejala Ketakutan Islam...
Gejala Ketakutan Islam Makhachev Lawan Ilia Topuria, Charles Oliveira Jadi Penyelamat Duel Akbar UFC?
Jon Jones Berpotensi...
Jon Jones Berpotensi Kantongi Rp827 Miliar Jika Hadapi Francis Ngannou
Alex Pereira: Antara...
Alex Pereira: Antara Cedera dan Duel Jilid 2 vs Magomed Ankalaev Agustus 2025
Misteri Pensiun Khabib...
Misteri Pensiun Khabib Nurmagomedov Terkuak: Berat Badan Jadi Biang Kerok?
UFC Berutang Padaku!...
UFC Berutang Padaku! Alex Pereira Ngotot Duel Ulang Lawan Magomed Ankalaev
Tetap Kuat, Singa! Pesan...
Tetap Kuat, Singa! Pesan Khabib Nurmagomedov untuk Cain Velasquez
Tom Aspinall Sindir...
Tom Aspinall Sindir Pedas Jon Jones di UFC London: Dia Menghindariku!
Special Bola
Timnas Indonesia U-17...
Bola Dunia
Timnas Indonesia U-17 Kalah 0-2 dari Iran U-17 di Laga Uji Coba Terakhir Jelang Piala Asia U-17 2025
Jadwal Siaran Langsung...
Bola Dunia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025: Misi Menuju Piala Dunia U-17, Live di RCTI dan GTV
Bahrain Kena Sanksi...
Bola Dunia
Bahrain Kena Sanksi FIFA karena Hina Lagu Kebangsaan Jepang, Bagaimana dengan Indonesia?
Rekomendasi
Trump Pecat Hampir Semua...
Trump Pecat Hampir Semua Karyawan Institut Perdamaian yang Didanai Kongres AS
Terobos Pakai Motor,...
Terobos Pakai Motor, Oknum Polisi Polsek Gilimanuk Nodai Perayaan Nyepi
Trump Tuntut Ukraina...
Trump Tuntut Ukraina Bayar Kembali Semua Bantuan AS dengan Bunganya
Berita Terkini
Mikaela Mayer Pertahankan...
Mikaela Mayer Pertahankan Gelar WBO usai Duel Sengit Lawan Sandy Ryan
7 menit yang lalu
Masa Depan Conor McGregor...
Masa Depan Conor McGregor di UFC Semakin Abu-Abu: Isyaratkan Pensiun Dini demi Urusan Negara?
31 menit yang lalu
Strategi Cage Stalling...
Strategi Cage Stalling Bikin Geger UFC, Alex Pereira Usulkan Perubahan Aturan!
2 jam yang lalu
Jadwal Siaran Langsung...
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17: Terbang Tinggi Garuda Muda!
3 jam yang lalu
Jay Idzes Ungkap Bangga...
Jay Idzes Ungkap Bangga Bermain di Serie A untuk Indonesia
3 jam yang lalu
Timnas Indonesia Negara...
Timnas Indonesia Negara Kedua di Asia dengan Lonjakan Ranking FIFA Tertinggi di Bulan Maret 2025
4 jam yang lalu
Infografis
Siap-siap, Iuran BPJS...
Siap-siap, Iuran BPJS Kesehatan Bakal Naik Tahun Depan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved