Jelang Dortmund vs Man City, Guardiola Andalkan Haaland

Selasa, 25 Oktober 2022 - 15:02 WIB
loading...
Jelang Dortmund vs Man...
Pep Guardiola bakal mengandalkan Erling Haaland saat Manchester City bertamu ke markas Borussia Dortmund di Signal Iduna Park, Rabu (26/10/2022) dini hari WIB / Foto: Instagram Erling Haaland
A A A
DORTMUND - Pep Guardiola bakal mengandalkan Erling Haaland saat Manchester City bertamu ke markas Borussia Dortmund di Signal Iduna Park, Rabu (26/10/2022) dini hari WIB. Pelatih berkepala plontos itu mengatakan bahwa penyerang berambut pirang itu memiliki kemampuan yang sangat mumpuni untuk mengecoh lawan-lawannya demi menciptakan gol,

"Apa yang membuat saya terkesan adalah bahwa saya tahu dia adalah seorang pria untuk transisi besar dan lebih dari 30 atau 40 meter dia tak terbendung," ungkap Pep Guardiola dilansir dari situs resmi Man City, Selasa (25/10/2022).

"Tapi saya tidak tahu seberapa bagus dia bergerak di ruang-ruang kecil di dalam kotak. Pada akhirnya dia telah mencetak banyak gol karena dia bergerak dengan sangat baik," sambung Guardiola.

BACA JUGA: Penyambutan Erling Haaland di Signal Iduna Park

Tak aneh jika Guardiola menaruh harapan besar pada Haaland. Pasalnya, dia saat ini menjadi mesin gol Man City dengan menyumbangkan 22 gol di semua kompetisi musim ini.

Guardiola mengakui bahwa dirinya sangat menyukai intuisi yang ditunjukan Haaland ketika bertanding di lapangan. Dengan kemampuannya yang luar biasa sebagai seorang striker, Haaland pun kembali dipercaya untuk bisa mencetak gol demi meraih poin penuh di laga tersebut.

BACA JUGA: 3 Rekor Cristiano Ronaldo yang Belum Dipecahkan Lionel Messi

"Dia (Haaland) sangat intuitif dan terutama dia membuat gerakan yang sangat saya sukai, sebagai striker, dia menjauh dari aksi hingga setelah dekat dengan bola," pungkas Guardiola.

(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
Daftar 8 Tim di Perempat...
Daftar 8 Tim di Perempat Final Liga Champions 2024/2025
Hasil Pertandingan Leg...
Hasil Pertandingan Leg 2 Babak 16 Besar Liga Champions: Real Madrid dan Arsenal Lolos
Hasil Leg 2 Babak 16...
Hasil Leg 2 Babak 16 Besar Liga Champions: Arsenal Lolos ke Perempat Final usai Singkirkan PSV
Hasil Lengkap Liga Champions:...
Hasil Lengkap Liga Champions: Barcelona Mulus, Liverpool Tersingkir Menyakitkan
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Arsenal vs PSV di Leg Kedua 16 Besar Liga Champions 2024/25 di VISION+
Link Streaming Keseruan...
Link Streaming Keseruan Leg 2 UEFA Champions League 2024/25 di VISION+
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Nottingham Forest Tumbangkan Man City 1-0
Top Skor Liga Champions...
Top Skor Liga Champions 2024/2025 Memanas: Harry Kane Kejar Serhou Guirassy
Rekomendasi
Ramadan Hemat: Bukber...
Ramadan Hemat: Bukber di Hotel Mulai Rp80 Ribuan & Diskon 15%
Kebohongan Kim Soo Hyun...
Kebohongan Kim Soo Hyun Terus Terbongkar, Janji Nikahi Kim Sae Ron usai Wamil
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
Berita Terkini
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
29 menit yang lalu
Hasil Undian Piala Sudirman...
Hasil Undian Piala Sudirman 2025: Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Grup D!
34 menit yang lalu
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
1 jam yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
2 jam yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
3 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
4 jam yang lalu
Infografis
Jelang Pembebasan Sandera,...
Jelang Pembebasan Sandera, Brigade Al-Qassam Hamas Unjuk Kekuatan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved