Roberto Carlos: Barcelona Butuh Waktu Berjaya di Eropa

Rabu, 09 November 2022 - 00:30 WIB
loading...
Roberto Carlos: Barcelona...
Roberto Carlos menyebut Barcelona membutuhkan waktu untuk berjaya di kompetisi antarklub Eropa. Pernyataan itu muncul setelah Blaugrana gagal lolos ke babak 16 besar Liga Champions / Foto: CODE Sports
A A A
Roberto Carlos menyebut Barcelona membutuhkan waktu untuk berjaya di kompetisi antarklub Eropa. Pernyataan itu muncul setelah Blaugrana gagal lolos ke babak 16 besar Liga Champions.

Barcelona gagal melaju ke babak 16 besar Liga Champions musim ini. Blaugrana harus puas menempati posisi ketiga di Grup C dengan tujuh poin dari enam pertandingan.

Kegagalan melaju ke babak 16 besar pun tak lepas dari hasil mengecewakan menghadapi Inter Milan. Pasalnya mereka menelan kekalahan 0-1 di leg pertama dan hasil imbang 3-3.

BACA JUGA: 5 Rekor Sulit Dipecahkan di Piala Dunia 2022: Nomor 5 Sebut Indonesia

Barcelona pun harus puas turun ke Liga Europa 2022/2023. Carlos menuturkan bahwa Blaugrana memiliki skud muda, sehingga membutuhkan waktu untuk bisa bersaing di ajang Eropa.

"Barcelona adalah tim muda dan butuh waktu untuk menjadi klub top di level internasional," kata Carlos dikutip Football Italia, Minggu (6/11/2022).

Berbeda dengan Liga Champions, Barcelona berhasil menujukkan performa apik di Liga Spanyol musim ini. Pasalnya Robert Lewandowski dan kawan-kawan berhasil menempati posisi puncak dengan 34 poin dari 13 pertandingan.

BACA JUGA: Gerard Pique Ucap Salam Perpisahan Emosional: Saya Cinta Barca

Sementara di pertandingan lanjutnya, Barcelona akan menghadapi Osasuna dalam laga lanjutan Liga Spanyol 2022/2023. Pertandingan tersebut berlangsung di Stadion El Sadar, Rabu (9/11/2022).

(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Streaming Villarreal...
Streaming Villarreal vs Real Madrid dan Atletico Madrid vs Barcelona di LaLiga Matchday 28
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
Daftar 8 Tim di Perempat...
Daftar 8 Tim di Perempat Final Liga Champions 2024/2025
Hasil Pertandingan Leg...
Hasil Pertandingan Leg 2 Babak 16 Besar Liga Champions: Real Madrid dan Arsenal Lolos
Hasil Leg 2 Babak 16...
Hasil Leg 2 Babak 16 Besar Liga Champions: Arsenal Lolos ke Perempat Final usai Singkirkan PSV
Streaming Man United...
Streaming Man United vs Real Sociedad di UEFA Europa League 2024/25 di VISION+
Hasil Lengkap Liga Champions:...
Hasil Lengkap Liga Champions: Barcelona Mulus, Liverpool Tersingkir Menyakitkan
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Arsenal vs PSV di Leg Kedua 16 Besar Liga Champions 2024/25 di VISION+
Rekomendasi
Pameran STEAM SMA Labschool...
Pameran STEAM SMA Labschool Jakarta: Kolaborasi Ilmu, Kreativitas, dan Inovasi
Spekta 8 Indonesian...
Spekta 8 Indonesian Idol: Saksikan Aksi Para Finalis dan Dukung Idolmu di VISION+
Pemakaman Barbie Hsu...
Pemakaman Barbie Hsu Diiringi Tangis Keluarga di Tengah Hujan dan Kabut Tebal
Berita Terkini
Permintaan Maaf Erick...
Permintaan Maaf Erick Thohir ke Timnas Indonesia U-17
26 menit yang lalu
Peringkat 10 Petarung...
Peringkat 10 Petarung UFC Teratas: Jon Jones Hampir Sempurna!
1 jam yang lalu
Thom Haye Targetkan...
Thom Haye Targetkan Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026: Bermimpi Boleh!
2 jam yang lalu
Legenda Australia Sebut...
Legenda Australia Sebut Timnas Indonesia Setara Socceroos: Tantangan Berat Menanti di Kualifikasi Piala Dunia 2026!
3 jam yang lalu
Pelatih Bongkar Perbedaan...
Pelatih Bongkar Perbedaan Islam Makhachev dan Khabib Nurmagomedov: Siapa yang Lebih Unggul?
4 jam yang lalu
Profil Callum Walsh,...
Profil Callum Walsh, Raja KO yang Didukung Dana White dan Dilatih Freddie Roach!
5 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved