Hamilton dan Verstappen Tabrakan, George Russell Menang di F1 GP Brasil 2022

Senin, 14 November 2022 - 03:11 WIB
loading...
A A A
"Bannya sangat bagus, ayo pertahankan ini," kata Russell pada suara radio timnya.



Hingga lap 38, Russell masih memimpin jalannya balapan. Pembalap asal Inggris itu nampak tidak cukup mendapat perlawanan berarti dari rival-rivalnya.

Dominasi Mercedes pada balapan tersebut diganggu oleh Ferrari. Pasalnya, Sainz mengkudeta posisi Hamilton di urutan kedua pada lap 50.

Memasuki lap 60, Hamilton kembali mengambil alih urutan kedua. Mercedes kembali menunjukkan dominasi di balapan kali ini.

Sementara itu, di urutan kelima dan keenam juga terjadi pertukaran. Fernando Alonso menyalip Sergio Perez di urutan kelima kala melewati tikungan lima.

Tak lama kemudian, posisi Perez di urutan kelima disalip Verstappen. Sementara di urutan terdepan, Russell nampak tidak mendapat perlawanan berarti.

Russell pun berhasil memenangi F1 GP Brasil, Hamilton dan Sainz juga berhasil mengamankan posisi podium. Berikut adalah hasil lengkap F1 GP Brasil.
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
5 Banjir Besar yang...
5 Banjir Besar yang Menghantui Balapan Formula 1 dan MotoGP Sepanjang Sejarah
4 Bintang Olahraga yang...
4 Bintang Olahraga yang Diperlakukan Rasis, Salah Satunya Khabib Nurmagomedov
Puncak Musim Krusial...
Puncak Musim Krusial di Yas Marina! Streaming F1 Abu Dhabi di Vision+
Jadwal Balapan dan Link...
Jadwal Balapan dan Link Streaming Formula 1 GP Qatar di Vision+
Streaming Formula 1...
Streaming Formula 1 Las Vegas Grand Prix 2024 di Vision+
Misi Besar Verstappen...
Misi Besar Verstappen Amankan Puncak Klasemen di Formula 1 Las Vegas
Saksikan Pertandingan...
Saksikan Pertandingan Olahraga Top Eropa di beIN Sports
Rivalitas Berlanjut!...
Rivalitas Berlanjut! Simak Jadwal dan Link Nonton Formula 1 Brasil
Rekomendasi
29 Kombes Pecah Bintang...
29 Kombes Pecah Bintang usai Dimutasi Kapolri pada Maret 2025, Ini Nama-namanya
Cheryl Ruan Disebut...
Cheryl Ruan Disebut Tertarik Pelajari Islam, Ikut Jejak Bobon Santoso Jadi Mualaf?
Panja RUU TNI Bahas...
Panja RUU TNI Bahas Penempatan Prajurit di Jabatan Sipil Siang Nanti
Berita Terkini
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
11 menit yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
51 menit yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
1 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
2 jam yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
3 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
3 jam yang lalu
Infografis
Pertemuan Putin dan...
Pertemuan Putin dan Trump Digelar Bulan Ini di Arab Saudi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved