Utak-Atik Formasi Indonesia vs Kamboja dengan Masuknya Jordi Amat

Jum'at, 23 Desember 2022 - 14:30 WIB
loading...
A A A
Di gelandang pun sama. Namun posisi Rachmat Irianto dan Ricky Kambuaya menjadi gelandang jangkar.

Antara Egy atau Klok bakal menempati posisi playmaker dan Witan serta Saddil di posisi sayap. Ilija Spasojevic bakal menjadi ujung tombak.

Sementara di pihak Kamboja diprediksi formasi yang sama saat mereka mengalahkan Filipina 3-2 di laga pertama. Mereka memakai 3-4-3 dengan Choun Chanchav, Seouy Visal, Sambath Tes sebagai bek.

Di tengah bakal ada Sos Suthana, Orn Chanpolin, Seut Baraing, dan Yeu Muslim. Sementara di posisi terdepan bakal ada pencetak gol di laga sebelumnya Reun Bunheing ditopang oleh Lim Pisoth dan Sieng Changthea.



Prediksi Formasi Indonesia vs Kamboja:

Indonesia (4-3-3): Nadeo Arga Winata; Fachrudin Aryanto, Jordi Amat, Asnawi Mangkualam, Edo Febriansyah; Rachmat Irianto, Marc Klok, Ricky Kambuaya; Saddil Ramdani, Ilija Spasojevic, Witan Sulaeman.

Pelatih: Shin Tae-yong

Kamboja (3-4-3): Keo Soksela; Tes Sambath, Choun Chanchav, Soeuy Visal; Yeu Muslim, Orn Chanpolin, Sos Suhana, Seut Baraing; Sieng Chanthea, Reung Bunheing, Lim Pisoth.

Pelatih: Ryu Hirose
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Deretan Pemain Era Shin...
Deretan Pemain Era Shin Tae-yong yang Tidak Dipanggil Patrick Kluivert
Perbandingan Prestasi...
Perbandingan Prestasi Shin Tae-yong vs Indra Sjafri saat Latih Timnas Indonesia U-20
Shin Tae-yong Ngamuk,...
Shin Tae-yong Ngamuk, Netizen Indonesia: Cubit Aja Coach!
Kata-kata Shin Tae-yong...
Kata-kata Shin Tae-yong yang Menohok untuk Membalas Tudingan Pakai Buzzer
Shin Tae-yong dan Buzzer:...
Shin Tae-yong dan Buzzer: Apa Kata Analis Medsos?
Pelatih Australia Singgung...
Pelatih Australia Singgung Perbedaan Gaya Bermain Patrick Kluivert dan Shin Tae-yong
Eks Asisten Shin Tae-yong...
Eks Asisten Shin Tae-yong Buka Peluang Lanjutkan Karier di Indonesia
Keharuan Shin Tae-yong...
Keharuan Shin Tae-yong Pulang Dikawal Suporter dan Bawa Oleh-oleh Batik
Terima Kasih STY! Suporter...
Terima Kasih STY! Suporter Timnas Indonesia Antar Kepulangan Shin Tae-yong ke Korea
Rekomendasi
Alasan Bobon Santoso...
Alasan Bobon Santoso Tidak Beri Tahu Istri saat Jadi Mualaf
Viral Video Mirip dr...
Viral Video Mirip dr Oky Pratama di Kamar Hotel, Dipanggil Sayang Seorang Pria
Negara-negara Arab Dikecam...
Negara-negara Arab Dikecam karena Tak Berani Melawan Israel dalam Pembersihan Etnis Palestina di Tepi Barat
Berita Terkini
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
2 jam yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
2 jam yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
3 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
3 jam yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
4 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
4 jam yang lalu
Infografis
Akhirnya, Ukraina Sepakati...
Akhirnya, Ukraina Sepakati Gencatan Senjata 30 Hari dengan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved