2 Atlet Lari Sulsel Kantongi Tiket PON 2024 untuk Nomor 3.000 Meter

Sabtu, 14 Januari 2023 - 07:43 WIB
loading...
2 Atlet Lari Sulsel...
Dua atlet cabang olahraga lari Sulawesi Selatan (Sulsel) berhasil merebut tiket Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024 nomor 3.000 meter putra putri. Foto Antara
A A A
MAKASSAR - Dua atlet cabang olahraga lari Sulawesi Selatan (Sulsel) berhasil merebut tiket Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024 nomor 3.000 meter putra putri.

Kedua atlet yaitu yakni Syamsuddin Massa dan Fitri sukses mengantongi tiket setelah menembus limit pada invitasi seleksi nasional (seleknas) dan Pra-PON 2023 di Jakarta.



Pelatih atletik Sulsel Abdul Kadir menyatakan apresiasinya kepada kedua atlet lari . Syamsuddin Massa pada ajang yang digelar 11 Januari 2023 itu menempati posisi ketiga lari halang rintang 3.000 meter dengan catatan waktu tercepat 9:16.23 detik.

"Catatan waktu Syamsuddin hanya kalah dari Atjong Tio dari Jawa Timur dan Pandu Sukarya dari Jawa Barat dengan catatan waktu 19:05.52 detik dan 19:07.60 detik yang dinyatakan lolos seleknas SEA Games ," ujarnya.

Sementara Fitri di nomor yang sama, memastikan satu tiket PON usai memiliki catatan 11:19.00 detik atau menempati urutan kedua di ajang tersebut. Adapun posisi pertama nomor 3.000 meter putri itu di diraih Dian Ekayanti dari Nusa Tenggara Barat.

Ia menjelaskan, meskipun gagal lolos masuk tim pelatnas SEA Games 2023, namun hasil ini sudah cukup maksimal dan tentunya perlu disyukuri.

Apalagi, menurut dia, cabang atletik bersama angkat besi sudah memastikan tiket PON 2024. Semoga hasil ini memotivasi dirinya dan atlet lain agar bisa kembali meraih hasil maksimal di ajang Pra-PON ke depan.

"Masih ada beberapa agenda kejuaraan yang masuk hitungan untuk memperebutkan tiket PON untuk beberapa nomor lainnya,"ujar dia.
(don)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Indra Sjafri Dipecat...
Indra Sjafri Dipecat dari Timnas Indonesia U-20, tetapi Ditunjuk untuk SEA Games 2025
Selam Absen di SEA Games...
Selam Absen di SEA Games 2025, POSSI Pertimbangkan Jadi Tuan Rumah Kejuaraan Asia Tenggara Fin Swimming
Kisah Ane Farstad: Dari...
Kisah Ane Farstad: Dari Atlet Olimpiade Jadi Pengusaha Mode Sukses
Jadwal Lengkap 3 Timnas...
Jadwal Lengkap 3 Timnas Indonesia Garuda Muda di Tahun 2025
Gelar Kongres, PB FOBI...
Gelar Kongres, PB FOBI Targetkan Barongsai Tampil di SEA Games dan Asian Games
Ratusan Pebulu Tangkis...
Ratusan Pebulu Tangkis Semarakkan SAPMA Pora Open 2024
GHP Recharge Throwdown...
GHP Recharge Throwdown 2024, Ajang Uji Kemampuan Komunitas dan Atlet Functional Fitness
Narantraya Jeihan Widjaya...
Narantraya Jeihan Widjaya Torehkan Prestasi Membanggakan di Shark Equestrian Competition
Deretan Atlet Iran yang...
Deretan Atlet Iran yang Dibunuh Akibat Melawan Pemerintah Iran
Rekomendasi
KIKO SEASON 4 Eps. Food...
KIKO SEASON 4 Eps. Food Bandits di RCTI - Minggu, 16 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
52 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Harga Tiket Pesawat...
Harga Tiket Pesawat Turun 10 Persen Saat Nataru 2024/2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved