Tim Manor Racing Isyaratkan Pertahankan Rio Haryanto

Senin, 25 Juli 2016 - 09:31 WIB
Tim Manor Racing Isyaratkan...
Tim Manor Racing Isyaratkan Pertahankan Rio Haryanto
A A A
BUDAPEST - Bos Manor Racing Dave Ryan ternyata sudah menyiapkan rencana terselubung jika Rio Haryanto gagal menyelesaikan sisa pembayaran kepada tim. Pernyataan tegas ini muncul mengingat masa depan pembalap kebanggaan Indonesia akan ditentukan setelah balapan di Sirkuit Hungaroring, Hungaria, Minggu (24/7) malam.

"Ya, kami sudah menyiapkan plan B, rencana C dan dan D. Tentu saja kami memiliki pilihan, tapi kami tetap pada rencana A yakni menjaga Rio Haryanto hingga akhir musim. Itu niat kami," jelas Dave seperti dikutip Reuters, Senin (25/7/2016).

Rio terancam didepak dari Manor Racing usai GP Hungaria 2016 karena dia baru membayar setengah dari total 15 juta Euro yang diminta tim untuk penampilannya selama satu musim. Jika tidak membayar sisa kewajibannya, kemungkinan ia akan mengakhiri karier di race ke-11 musim ini.

Vice President for Corporate Communication PT Pertamina, Wianda Pusponegoro mengatakan pihaknya masih optimistis meski kontrak Rio berakhir usai GP Hungaria. Ditambahkan, perusahaan BUMN akan membayar termin terakhir kepada Manor pada akhir musim 2016.

"Kami sudah melakukan pembayaran hingga termin ketiga, hanya tinggal menunggu pembayaran di termin keempat pada akhir musim balap tahun ini," kata Wianda.

Baca juga:
Soal Kelanjutan Rio di F1, Pertamina Tunggu Jawaban Manor

Antara Berpikir Positif dan Pasrah Hantui Pikiran Rio Haryanto
Selamatkan Karier Rio, Manajer Berencana Gandeng Perusahaan Asia
(bbk)
Berita Terkait
Teka-Teki Tandem Verstappen...
Teka-Teki Tandem Verstappen di Tim Red Bull Racing
Jelang GP Turki, Bos...
Jelang GP Turki, Bos Tim Williams Racing Positif Covid-19
Rio Haryanto Resmi Nikahi...
Rio Haryanto Resmi Nikahi Athina Papadimitriou: Alhamdulillah Sah!
Manajer Sebut Larissa...
Manajer Sebut Larissa Chou Sudah Dikenalkan dengan Rio Haryanto
Lewis Hamilton Dikabarkan...
Lewis Hamilton Dikabarkan Tertarik Beli Tim MotoGP Gresini Racing
Sergio Perez Tegaskan...
Sergio Perez Tegaskan Bertahan di Red Bull Racing Musim Depan
Berita Terkini
George Kambosos Kalahkan...
George Kambosos Kalahkan Daud Yordan jika Mau Tantang Juara IBF
1 jam yang lalu
Ganda Putra Indonesia...
Ganda Putra Indonesia Tembus Final All England, Jaga Tradisi Juara
3 jam yang lalu
Market Value Timnas...
Market Value Timnas Indonesia Nomor 3 di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
6 jam yang lalu
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
10 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
11 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
11 jam yang lalu
Infografis
4 Tim Favorit Juara...
4 Tim Favorit Juara di Piala Eropa 2024 Versi Jose Mourinho
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved