Persib Plus Michael Essien dkk Akan Diperkenalkan 2 April

Selasa, 21 Maret 2017 - 19:20 WIB
Persib Plus Michael...
Persib Plus Michael Essien dkk Akan Diperkenalkan 2 April
A A A
BANDUNG - Persib Bandung akan menggelar peluncuran (launching) tim yang bakal bertarung di Liga 1 2017. Dalam launching itu, seluruh pemain akan diperkenalkan secara resmi. Sponsor hingga jersey anyar juga akan diumumkan.

"Sudah dijadwalkan 2 April kita launching," kata Manajer Persib Umuh Muchtar di Stadion Persib, Kota Bandung, Selasa (21/3/2017).

Tapi, untuk tempat launching, hingga kini belum ada keputusan akhir. Tapi ada dua lokasi yang dijadikan opsi. "Opsinya Stadion GBLA (Gelora Bandung Lautan Api) dan Stadion Siliwangi," ungkapnya.

Berbagai hal masih dipertimbangkan sebelum memutuskan stadion mana yang akan dipakai untuk launching. Salah satunya mempertimbangkan animo Bobotoh yang akan hadir.

Tapi, jika animo sangat tinggi, kemungkinan 'Maung Bandung' akan mengupayakan agar launching digelar di Stadion GBLA. Alasannya tempat itu bisa menampung cukup banyak Bobotoh.

"Nanti kita lihat dulu, kalau diperkirakan membeludak, kita akan usahakan di GBLA," pungkas Umuh.
(sha)
Berita Terkait
Bobotoh Gelar Konvoi...
Bobotoh Gelar Konvoi Keliling Kota Bandung Usai Persib Raih Gelar Juara Liga 1
Persib Bandung Keok...
Persib Bandung Keok Dibungkam Barito Putera
Kisah Mantan Pemain...
Kisah Mantan Pemain Persib Bergabung dengan Real Madrid
Doa Kapten Persib Jelang...
Doa Kapten Persib Jelang Bulan Suci Ramadan
Pelatih Persib U-16...
Pelatih Persib U-16 Sebut Latihan Saat Berpuasa Bagus bagi Pemain
Hasil Liga 1 2022/2023:...
Hasil Liga 1 2022/2023: Bungkam Persita, Persib Lanjutkan Tren Kemenangan
Berita Terkini
Eliano Reijnders Dikabarkan...
Eliano Reijnders Dikabarkan Masuk Radar Transfer Klub Prancis
2 jam yang lalu
Perbandingan Market...
Perbandingan Market Value Timnas Indonesia vs Australia: Beda Tipis!
3 jam yang lalu
Daud Yordan Hancurkan...
Daud Yordan Hancurkan Kambosos Jr dengan Serangan Verbal: Kamu Jatuh KO!
3 jam yang lalu
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Timnas Indonesia vs Australia yang Kehilangan 6 Starternya
4 jam yang lalu
Indonesia Pastikan Tempat...
Indonesia Pastikan Tempat di Final All England 2025, Reza Pahlevi: Semoga Tidak Sampai di Sini Saja
5 jam yang lalu
Market Value Mees Hilgers...
Market Value Mees Hilgers Kalahkan Seluruh Skuad Timnas Malaysia dan Thailand
5 jam yang lalu
Infografis
Khamenei: Negosiasi...
Khamenei: Negosiasi dengan AS Tak akan Selesaikan Masalah Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved