Kecelakaan Warnai GP Bahrain 2017

Minggu, 16 April 2017 - 22:43 WIB
Kecelakaan Warnai GP...
Kecelakaan Warnai GP Bahrain 2017
A A A
SAKHIR - GP Bahrain yang berlangsung di Bahrain International Circuit, Minggu (16/4/2017) diwarnai sejumlah kecelakaan. Sedikitnya empat pembalap Formula 1 keluar dari perlombaan.

Balapan tersebut dipimpin pembalap Mercedes, Valtteri Bottas, yang sebelumnya merebut posisi pole pada sesi kualifikasi. Saat balapan berlangsung, sejumlah pembalap mengalami tabrakan.

Hingga putaran ke-15, sedikitnya empat pembalap terlibat kecelakaan. Mereka adalah Carlos Sainz (Toro Rosso), Stroll (Williams), Max Verstappen (Red Bull) dan Magnussen (Haas).

Belum jelas kondisi pembalap pasca-kecelakaan, namun balapan tetap dilanjutkan karena material bekas kecelakaan tidak mengotori lintasan.

Hingga berita ini diturunkan, balapan masih berlangsung. Pembalap Mercedes Valtteri Bottas masih memimpin jalannya balapan.
(bep)
Berita Terkait
Menakar Kemungkinan...
Menakar Kemungkinan Lewis Hamilton Membelot ke Ferrari
Lewis Hamilton Bisa...
Lewis Hamilton Bisa Kehilangan Rp280 Miliar Jika Gaji Dibatasi
Kesempatan Hamilton...
Kesempatan Hamilton Pecahkan Rekor Kemenangan
Hembusan Angin Bikin...
Hembusan Angin Bikin Hamilton Merasa di Piring Bergerak
Lewis Hamilton Absen,...
Lewis Hamilton Absen, Balapan Pemungkas F1 2020 Makin Panas
Hasil Balapan dan Klasemen...
Hasil Balapan dan Klasemen Formula 1 Usai Hamilton Juara di Imola
Berita Terkini
Siapa Petinju Terbaik...
Siapa Petinju Terbaik di Tahun 1920-an?
12 menit yang lalu
Nova Arianto Bangga...
Nova Arianto Bangga Berproses dengan Timnas Indonesia U-17
1 jam yang lalu
Prestasi Timnas Indonesia...
Prestasi Timnas Indonesia di Piala Asia di Semua Level Usia: Garuda Menyala
2 jam yang lalu
Keunikan David Benavidez:...
Keunikan David Benavidez: Juara WBC-WBA Dunia Tapi Statusnya Penantang Wajib
2 jam yang lalu
Hari Kekalahan Umar...
Hari Kekalahan Umar Nurmagomedov yang Mengguncang UFC
3 jam yang lalu
Link Streaming Barcelona...
Link Streaming Barcelona vs Mallorca LaLiga 2024/25 di VISION+
3 jam yang lalu
Infografis
6 Harimau Malaya Mati...
6 Harimau Malaya Mati dalam Kecelakaan di Jalan Raya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved