Tema Helm Valentino Rossi di Mugello

Sabtu, 03 Juni 2017 - 15:38 WIB
Tema Helm Valentino...
Tema Helm Valentino Rossi di Mugello
A A A
MUGELLO - Telah menjadi tradisi buat Valentino Rossi memamerkan helm khusus selama balapan di Mugello. Pada kesempatan kali ini pembalap Yamaha itu telah memutuskan livery yang akan digunakannya selama menjalani balapan seri keenam MotoGP di Grand Prix Italia, akhir pekan ini.

Ada dua tema yang dipilih Rossi pada helm barunya tersebut. Pada kesempatan ini ia telah memutuskan untuk mendedikasikan helm buat Francesco Totti. Kapten AS Roma itu beberapa hari lalu resmi memutuskan pensiun dari dunia sepak bola.

Pada bagian atas terdapat wajah Rossi dengan mengenakan jersey Italia. Di belakang bendera Italia terdapat tulisan "C’è solo un capitano” yang diartikan "Hanya ada satu kapten"

Sedangkan jumlah 46 dan 69 seperti digabungkan dan berada di sisi bawah. Ini didedikasikan untuk mendiang Nicky Hayden yang meninggal dunia akibat kecelakaan yang menimpanya di Rimini.
Tema Helm Valentino Rossi di Mugello
(sha)
Berita Terkait
Persembahan Terakhir...
Persembahan Terakhir 'The Doctor' Valentino Rossi di MotoGP
Rival Terberat Valentino...
Rival Terberat Valentino Rossi Selama di MotoGP, Ada yang Sering Disalip di Tikungan Terakhir
Wali Kota Tavullia Turun...
Wali Kota Tavullia Turun Tangan Soal Penghapusan Tulisan Grazie Vale
Disambut Hangat di Spanyol,...
Disambut Hangat di Spanyol, Valentino Rossi: Aku Serasa Balapan di Rumah Sendiri
Breaking News: Valentino...
Breaking News: Valentino Rossi Umumkan Pensiun dari MotoGP
Pensiun, Valentino Rossi...
Pensiun, Valentino Rossi Senang Sudah Menghibur Banyak Orang
Berita Terkini
7 Petarung UFC Aktif...
7 Petarung UFC Aktif yang Tak Terkalahkan, Salah Satunya Usman Nurmagomedov
21 menit yang lalu
Nonton Final Copa del...
Nonton Final Copa del Rey, Streaming Barcelona vs Real Madrid di VISION+
1 jam yang lalu
Jadwal Live Barcelona...
Jadwal Live Barcelona vs Real Madrid di Final Copa del Rey di RCTI
1 jam yang lalu
Canelo Alvarez Kecam...
Canelo Alvarez Kecam Perkelahian Chris Eubank Jr. vs Conor Benn
1 jam yang lalu
Prediksi Formasi Timnas...
Prediksi Formasi Timnas Indonesia jika Dean Zandbergen Dinaturalisasi
2 jam yang lalu
Dilirik Milan hingga...
Dilirik Milan hingga Juventus, Jay Idzes Siap Hengkang, tapi
3 jam yang lalu
Infografis
Ibtihal Aboussad Dipecat...
Ibtihal Aboussad Dipecat Microsoft karena Menentang Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved