Fenomena Zarco dan Pujian dari Valentino Rossi

Senin, 05 Maret 2018 - 02:56 WIB
Fenomena Zarco dan Pujian...
Fenomena Zarco dan Pujian dari Valentino Rossi
A A A
LOSAIL - Rider Yamaha Tech 3, Johann Zarco, digadang-gadang bakal jadi pembalap kuda hitam di lintasan balap MotoGP 2018. Anggapan tersebut muncul setelah melihat tes pramusim di Qatar.

Tampil di Sirkuit Losail, Qatar, Zarco begitu cepat hingga menempati posisi pertama di daftar hasil keseluruhan tes. Ia mencatatkan waktu yang begitu fantastis yakni 1 menit 54,029 detik.

Penampilan cemerlang Zarco sampai-sampai menuai perhatian dari pembalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi. Rider berjuluk The Doctor yakin Zarco bakal menjadi momok bagi pesaing apabila tidak diantisipasi.

"Zarco sangat kuat, tahun lalu ia berlari di level tinggi, finis di puncak. Dari sanalah, ia akan memulai pada tahun ini. Dia akan menjadi saingan yang berat untuk semua orang," kata Valentino Rossi, dikutip GP One.

Zarco sendiri menanggapi pernyataan Rossi yang menyebut dirinya bakal jadi pesaing berat di musim MotoGP 2018. Menurut dia, masih ada sosok Marc Marquez dan Andrea Dovizioso yang patut diwaspadai.

"Ya tentu saja saya senang (Dipuji Rossi -red). Saya selalu mengatakan betapa cerdasnya Marc (Marquez) dan Andrea (Dovizioso)." ujar Zarco. (Baca juga: Belum Teken Kontrak Baru, Dovizioso Ingin Pensiun? )
(sha)
Berita Terkait
Persembahan Terakhir...
Persembahan Terakhir 'The Doctor' Valentino Rossi di MotoGP
Rival Terberat Valentino...
Rival Terberat Valentino Rossi Selama di MotoGP, Ada yang Sering Disalip di Tikungan Terakhir
Wali Kota Tavullia Turun...
Wali Kota Tavullia Turun Tangan Soal Penghapusan Tulisan Grazie Vale
Disambut Hangat di Spanyol,...
Disambut Hangat di Spanyol, Valentino Rossi: Aku Serasa Balapan di Rumah Sendiri
Breaking News: Valentino...
Breaking News: Valentino Rossi Umumkan Pensiun dari MotoGP
Pensiun, Valentino Rossi...
Pensiun, Valentino Rossi Senang Sudah Menghibur Banyak Orang
Berita Terkini
Kejutan! Pangsuma FC...
Kejutan! Pangsuma FC Hancurkan Black Steel FC 4-1, Tantang Bintang Timur Surabaya di Semifinal!
5 jam yang lalu
AHRT Siap Ukir Sejarah...
AHRT Siap Ukir Sejarah Baru di ARRC 2025: Bidik Juara di 3 Kelas!
5 jam yang lalu
Futsal Nation Cup 2025:...
Futsal Nation Cup 2025: Gilvan Quattrick, Bintang Timur Surabaya ke Semifinal usai Bungkam Sadakata United 5-3
6 jam yang lalu
Nonton Laga Tunda LaLiga...
Nonton Laga Tunda LaLiga Villarreal vs Espanyol di VISION+, Perebutan Poin Krusial!
7 jam yang lalu
Indonesia Siap Hadirkan...
Indonesia Siap Hadirkan Ice Ring Airdome Pertama di Asia Tenggara!
7 jam yang lalu
76 Indonesian Downhill...
76 Indonesian Downhill 2025: Ternadi Bike Park Jadi Arena Pertempuran Para Downhiller Elite Indonesia
9 jam yang lalu
Infografis
Arkeolog Temukan Wajah...
Arkeolog Temukan Wajah Asli Pribumi Eropa Barat dari dalam Gua
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved