Aubameyang Tentukan Kemenangan Arsenal atas Newcastle United
A
A
A
NEWCASTLE - Arsenal memetik kemenangan ketika melawat ke markas Newcastle United di pekan pertama Liga Inggris 2019/2020. Gol tunggal Pierre-Emerick Aubameyang jadi penentu kemenangan Meriam London.
Tampil di St James' Park, Newcastle, Minggu (11/8/2019) malam WIB, Arsenal sempat menemui kendala mencetak gol. Sehingga di babak pertama tak ada gol yang tercipta.
Kebuntuan Meriam London baru pecah di babak kedua. Setelah turun minum, tepatnya di menit ke-58, Aubameyang membobol gawang tuan rumah usai memanfaatkan umpan Ainsley Maitland-Niles.
Hingga laga berakhir, Arsenal sukses mempertahankan keunggulan tersebut. Meski cuma menang tipis 1-0, Arsenal sukses meraup poin sempurna di awal musim.
Susunan Pemain
Newcastle United (3-5-1-1): 1 Martin Dubravka; 5 Fabian Schar, 6 Jamaal Lascelles, 3 Paul Dummett; 19 Javier Manquillo, 8 Jonjo Shelvey, 14 Isaac Hayden, 36 Sean Longstaff, 11 Matt Ritchie; 24 Miguel Almirón, 9 Joelinton
Arsenal (4-2-3-1): 1 Bernd Leno; 15 Ainsley Maitland-Niles, 21 Calum Chambers, 5 Sokratis, 18 Nacho Monreal; 29 Matteo Guendouzi, 34 Granit Xhaka; 7 Henrikh Mkhitaryan, 28 Joe Willock, 24 Reiss Nelson; 14 Pierre-Emerick Aubameyang
Tampil di St James' Park, Newcastle, Minggu (11/8/2019) malam WIB, Arsenal sempat menemui kendala mencetak gol. Sehingga di babak pertama tak ada gol yang tercipta.
Kebuntuan Meriam London baru pecah di babak kedua. Setelah turun minum, tepatnya di menit ke-58, Aubameyang membobol gawang tuan rumah usai memanfaatkan umpan Ainsley Maitland-Niles.
Hingga laga berakhir, Arsenal sukses mempertahankan keunggulan tersebut. Meski cuma menang tipis 1-0, Arsenal sukses meraup poin sempurna di awal musim.
Susunan Pemain
Newcastle United (3-5-1-1): 1 Martin Dubravka; 5 Fabian Schar, 6 Jamaal Lascelles, 3 Paul Dummett; 19 Javier Manquillo, 8 Jonjo Shelvey, 14 Isaac Hayden, 36 Sean Longstaff, 11 Matt Ritchie; 24 Miguel Almirón, 9 Joelinton
Arsenal (4-2-3-1): 1 Bernd Leno; 15 Ainsley Maitland-Niles, 21 Calum Chambers, 5 Sokratis, 18 Nacho Monreal; 29 Matteo Guendouzi, 34 Granit Xhaka; 7 Henrikh Mkhitaryan, 28 Joe Willock, 24 Reiss Nelson; 14 Pierre-Emerick Aubameyang
(sha)