Gambar poster Piala Dunia 2014

Kamis, 31 Januari 2013 - 02:37 WIB
Gambar poster Piala...
Gambar poster Piala Dunia 2014
A A A
Sindonews.com - Poster resmi Piala Dunia 2014 Brazil diluncurkan. Peluncuran poster resmi tersebut dilakukan di Rio de Janeiro. dihadiri oleh para legenda Brazil seperti Amarildo, Carlos Alberto Torres, Bebeto dan sang ‘phenomenon’ Ronaldo.

Desain poster tersebut menurut Sekjen FIFA, Jerome Valcke sebagai contoh bagus atas bakat dan kreativitas Brazil.

“Poster ini menunjukkan keunggulan kreativitas Brazil, desainya menjadi sarana informasi yang bagus untuk datang menyaksikan Piala Dunia 2014. Poster ini menjadi sarana daya tarik sepakbola yang ditampilan dengan cara emotif,” jelas sang sekjen.

Poster itu didesain oleh Crama Agency, secara garis besar menggambarkan dua pemain sedang memperebutkan bola dengan beragam pola berwarna cerah. Posisi kedua kaki tersebut membentuk peta negara Brasil. Disebutkan kalau warna-warna cerah pada pola yang membentuk pemain dan bola menggambarkan keragaman flora dan fauna Brasil sebagai salah satu negara dengan keragaman hayati paling kaya.

Sebanyak 12 kota yang menjadi tuan rumah Piala Dunia sudah merilis posternya masing-masing pada November lalu. Brasil juga sudah memiliki maskor resmi yakni binatang armadillo yang dinamai Fuleco.
(wbs)
Berita Terkait
Chiellini Nikmati Gigitan...
Chiellini Nikmati Gigitan Suarez di Piala Dunia 2014
Tunisia Tim Pertama...
Tunisia Tim Pertama yang Kalahkan Prancis di Piala Dunia sejak 2014
Statistik Timnas Argentina...
Statistik Timnas Argentina di Final Piala Dunia: Penasaran Kegagalan Edisi 2014
Seputar Piala Eropa...
Seputar Piala Eropa 2020: UEFA Selidiki Insiden Diskriminatif di Puskas Arena
Promosi Piala Dunia...
Promosi Piala Dunia U-17 di Jakarta
Seputar Nama Israil,...
Seputar Nama Israil, Para Keturunan Nabi yang Selalu Meresahkan Dunia
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
34 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
1 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved