Li Na ingin pensiun tua

Jum'at, 01 Februari 2013 - 14:31 WIB
Li Na ingin pensiun...
Li Na ingin pensiun tua
A A A
Sindonews.com - Li Na mengatakan kekalahannya di final Grand Slam Australia Terbuka dari Victoria Azarenka memberikannnya pelajaran besar bagi karir petenis asal China tersebut ke depannya. Pernyataan ini, setelah dirinya melihat usia bukan menjadi masalah untuk tetap tampil di dalam lapangan seperti yang dilakukan Serena Williams, sehingga dia tidak ingin terlalu terburu-buru memutuskan masa depannya.

"Saat ini saya telah bermain selama bertahun-tahun, jadi saya punya beberapa pengalaman. Dengan itu, maka saya tidak pernah menyerah untuk tetap tampil di kejuaraan jadi saya harus bisa menjaga kondisi saya selama beberapa tahun," akunya seperti dilansir channelnewsasia, Jumat (1/2/2013).

Petenis berusia 30 tahun tersebut menambahkan, bahwa dirinya tidak ingin terlalu jauh membicarakan masa depannya. Sebab, itu baru akan terjadi ketika dirinya sudah tidak mampu lagi berada di dalam lapangan.

"Bagi saya, saya tidak berpikir terlalu jauh untuk memikirkan masa depan dan pendapat ini mungkin berbeda dengan petenis lain. Mungkin suatu hari nanti setelah bangun tidur, saya akan merasa tubuh saya tidak bisa menangani lagi dan saya baru akan memutuskan untuk pensiun," pungkasnya.
(wbs)
Berita Terkait
Turnamen Tenis Sangat...
Turnamen Tenis Sangat Berarti bagi Pecinta Tenis
Bareng Miyu Kato, Aldila...
Bareng Miyu Kato, Aldila Sutjiadi Juara di Thailand Open 2024
Ratusan Petenis Ikuti...
Ratusan Petenis Ikuti Turnamen Tenis ITF Widjojo Soejono
Turnamen Tenis PERTI...
Turnamen Tenis PERTI 2024: ASTA UI Juara, Penantian 16 Tahun Berakhir
Club TSG dari Metland...
Club TSG dari Metland Juarai Tournamen Tenis STC III
Kejurnas VIII BAVETI...
Kejurnas VIII BAVETI Digelar di Semarang dengan Total Hadiah Rp110 Juta
Berita Terkini
Hasil Piala Asia U-17...
Hasil Piala Asia U-17 2025: Drama Adu Penalti, Arab Saudi U-17 Kalahkan Korea Selatan U-17
1 jam yang lalu
Indonesia Resmi Jadi...
Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
4 jam yang lalu
Indonesia Jadi Tuan...
Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025?
6 jam yang lalu
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Semifinal Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi vs Korea Selatan, Uzbekistan vs Korea Utara
6 jam yang lalu
Nonton Tenis ATP Barcelona...
Nonton Tenis ATP Barcelona Open 2025! Streaming di VISION+
6 jam yang lalu
Profil Joe Calzaghe:...
Profil Joe Calzaghe: Petinju yang Dianggap Terbaik Sepanjang Masa oleh Ricky Hatton
8 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved